Kupas Tuntas Kekurangan Windows 11 dan Persyaratannya
Pada windows 10: Lancar (Aman ketika Menggunakan)
Pada windows 11: Khususnya Aplikasi Game (Tidak Dapat Bermain/Digunakan)
6. Wifi Sering Putus-putus
Setelah mengupgrade atau beralih dari windows 10 ke windows 11, kebanyakan dari pengguna lupa untuk tidak mengupdate lagi drivernya. Hal ini yang menyebabkan terkendalanya pengguna dalam mengoperasikan windows 11. Bukan hanya karena mempunyai ruang atau kapasitas untuk upgrade windows 10 menjadi versi baru windows 11 pengguna melupakan persyaratan yang telah ditentukan oleh tim microsoft.BACA JUGA : 4 Cara Memperbaiki Windows 10 yang Sering Hang