Berita , D.I Yogyakarta

Masih Dipadamkan! Kebakaran di Kasihan Bantul Melalap Gudang Rosok

profile picture Yohanes Angga
Yohanes Angga
Kebakaran di Kasihan Bantul, Asap Tebal Membumbung ke Udara
Petugas pemadam kebakaran yang masih berjibaku memadamkan api. (Foto:Yohanes Demo)

HARIANE - Peristiwa kebakaran menghanguskan sebuah bangunan di Kalurahan Jogonalan Lor, Kapanewon Kasihan, Bantul, Senin 03 Maret 2025.  

Hingga berita ini diturunkan, upaya pemadaman masih terus dilakukan oleh petugas pemadam kebakaran. 

Berdasarkan pantauan di lokasi pukul 11.30 WIB terlihat sudah tidak ada kobaran api, asap hitam tebal membumbung tinggi ke udara. 

Sedikitnya, ada sekitar tujuh mobil unit pemadam yang diterjunkan untuk membantu penanganan api.

Sementara itu, di lokasi tampak ratusan warga yang mendekat untuk menyaksikan kebakaran tersebut. 

Belum diketahui secara pasti penyebab kebakaran. Saat ini petugas masih fokus memadamkan api.

Banyaknya material yang mudah terbakar membuat upaya pemadaman membutuhkan waktu yang lebih lama. 

Dari pantauan Hariane di lokasi kejadian, petugas juga berupaya melokalisir supaya api tidak merembet ke sekitar lokasi kejadian. ****

 

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Senin 28 April 2025 Turun Tipis, Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 28 April 2025 Turun Tipis, Cek Rinciannya ...

Senin, 28 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 28 April 2025
Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Senin, 28 April 2025
KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

Minggu, 27 April 2025
Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Minggu, 27 April 2025
2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

Minggu, 27 April 2025
Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Minggu, 27 April 2025
Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Minggu, 27 April 2025
Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Minggu, 27 April 2025