Harianesia
Mengenal Bunka no Hi, Salah Satu Perayaan Jepang yang Menghadirkan Pertunjukkan Tradisional Unik
Nadhirah
Mengenal Bunka no Hi, Salah Satu Perayaan Jepang yang Menghadirkan Pertunjukkan Tradisional Unik
HARIANE - Bunka no Hi merupakan hari libur nasional Jepang yang diadakan setiap bulan November.
Tak seperti hari libur nasional Jepang lainnya, Bunka no Hi ini baru mulai diperingati pada 1946.
Cara merayakan Bunka no Hi pun bermacam-macam. Salah satu perayaannya yang terkenal pun terbilang cukup unik dan menarik untuk disaksikan.
Berikut informasi lengkap mengenai awal perayaan, tujuan, hingga cara perayaan Bunka no Hi, seperti yang dirilis oleh laman Unit Kebudayaan Jepang ITB dan akun Instagram Japan Foundation.
BACA JUGA : Beda Kimono dan Yukata, Wajib Diketahui Agar Tak Salah Persepsi