Berita

Pemeran Tommy Oliver Ranger Hijau Meninggal Dunia, Ini 5 Karakter Power Rangers yang Pernah Diperankan Jason David Frank

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Pemeran Tommy Oliver Ranger Hijau Meninggal Dunia, Ini 5 Karakter Power Rangers yang Pernah Diperankan Jason David Frank
Pemeran Tommy Oliver Ranger Hijau Meninggal Dunia, Ini 5 Karakter Power Rangers yang Pernah Diperankan Jason David Frank
HARIANE - Kabarnya pemeran Tommy Oliver Ranger Hijau meninggal dunia pada Minggu, 20 November 2022. Dimana aktor dengan nama lengkap Jason David Frank (JDF) tersebut terkenal sebagai tokoh yang memerankan ranger hijau di serial Mighty Morphin Power Rangers.
kabar mengenai pemeran Tommy Oliver ranger hijau meninggal dunia disampaikan langsung oleh akun resmi Power Rangers melalui cuitannya di media sosial Twitter.
Cuitan mengenai pemeran Tommy Oliver ranger hijau meninggal dunia sontak mendapat atensi dari masyarakat. Pasalnya JDF memang terkenal sebagai salah satu legenda di serial Power Rangers yang dulu sempat menghiasi televisi nasional.
"Seluruh Ranger Nation sangat berduka atas meninggalnya Jason David Frank. JDF membawa senyum yang tak terhitung jumlahnya kepada para penggemar selama bertahun-tahun dan akan sangat dirindukan. Semoga Kekuatan melindunginya, selalu," cuit akun Twitter resmi Power Rangers.
BACA JUGA : 5 Superhero Wanita Film The Avengers, Karakter Ikonik yang Mempresentasikan Kesetaraan Gender
Lantas apa saja karakter Power Rangers yang pernah diperankan Jason David Frank, sehingga membuatnya terkenal sebagai legenda di franchise tersebut? Berikut ini daftarnya.

5 Karakter Power Rangers yang Pernah Diperankan Jason David Frank, Sebuah Warisan Pemeran Tommy Oliver Ranger Hijau Meninggal Dunia

Pemeran Tommy Oliver ranger hijau meninggal dunia
5 Karakter Power Rangers yang pernah diperankan Jason David Frank selama hidupnya. (Foto: Twitter/gilang_un1ny)
Kabar pemeran Tommy Oliver ranger hijau meninggal dunia memang mengguncang dunia. Khususnya bagi masyarakat yang masa kecilnya dihiasi dengan tontonan serial Power Rangers yang dulu sempat tayang di televisi nasional tiap hari Minggu pagi.
Meninggalnya sang legenda Power Rangers ini kini hanya meninggalkan kenangan semata. Dimana sang legenda tersebut sempat memainkan beberapa karakter superhero yang diadaptasi dari serial Super Sentai buatan Toei Company dari Jepang.
Berikut ini lima karakter Power Rangers yang pernah diperankan Jason David Frank semasa hidupnya.

1. Green Ranger pada Mighty Morphin Power Rangers

Jason David Frank pertama kali mendapatkan peran sebagai Tommy Oliver di serial Mighty Morphin Power Rangers. Dimana JDF kala itu mendapatkan peran sebagai ranger hijau yang dibuat oleh Rita Repulsa, musuh utama di serial tersebut.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua Puting Beliung Muncul di Tengah Laut Gunungkidul, Pertanda Apa?

Dua Puting Beliung Muncul di Tengah Laut Gunungkidul, Pertanda Apa?

Senin, 19 Mei 2025
Pameran Industri Percetakan Pertama di Indonesia Dihadirkan di Joga, Catat Tanggalnya!

Pameran Industri Percetakan Pertama di Indonesia Dihadirkan di Joga, Catat Tanggalnya!

Senin, 19 Mei 2025
Dampak Cuaca Buruk di Gunungkidul, Sekolah Tergenang Air Hingga Pohon Tumbang

Dampak Cuaca Buruk di Gunungkidul, Sekolah Tergenang Air Hingga Pohon Tumbang

Senin, 19 Mei 2025
Pelaku Perusak Makam Milik Warga non-Muslim Ditangkap, Remaja Usia 16 Tahun

Pelaku Perusak Makam Milik Warga non-Muslim Ditangkap, Remaja Usia 16 Tahun

Senin, 19 Mei 2025
Tanggapan Bupati Abdul Halim Muslih Soal Perusakan Makam non-Muslim di Bantul: Orang Nggak ...

Tanggapan Bupati Abdul Halim Muslih Soal Perusakan Makam non-Muslim di Bantul: Orang Nggak ...

Senin, 19 Mei 2025
Jalan Tertutup Air Akibat Hujan Deras, Jalur Utama Pantai Gunungkidul Dialihkan

Jalan Tertutup Air Akibat Hujan Deras, Jalur Utama Pantai Gunungkidul Dialihkan

Senin, 19 Mei 2025
Tingkatkan Lama Pendidikan Warga Gunungkidul, Pemerintah Luncurkan Gerakan Berani Sekolah

Tingkatkan Lama Pendidikan Warga Gunungkidul, Pemerintah Luncurkan Gerakan Berani Sekolah

Senin, 19 Mei 2025
Picu Kecelakaan, 3 Remaja di Jepara Taruh Bangku di Tengah Jalan Ditangkap

Picu Kecelakaan, 3 Remaja di Jepara Taruh Bangku di Tengah Jalan Ditangkap

Senin, 19 Mei 2025
4 Arena Pertandingan Porda 2025 Digelar di Kampus UNY Gunungkidul, Apa Saja?

4 Arena Pertandingan Porda 2025 Digelar di Kampus UNY Gunungkidul, Apa Saja?

Senin, 19 Mei 2025
Ketua Pemuda Pancasila Blora Terjerat Kasus Penipuan, Korban Rugi Rp 300 Juta Lebih

Ketua Pemuda Pancasila Blora Terjerat Kasus Penipuan, Korban Rugi Rp 300 Juta Lebih

Senin, 19 Mei 2025