Berita , Jabodetabek

Polisi Segera Ungkap Pelaku Begal Wartawan di Sudirman, Diduga 8 Orang Terlibat

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Polisi Segera Ungkap Pelaku Begal Wartawan di Sudirman, Diduga 8 Orang Terlibat
Polda Metro Jaya masih selidiki pelaku begal wartawan di Sudirman, dimana ada 8 orang yang diduga terlibat berdasarkan penuturan korban. Foto: Pexels/Kindel Media)
HARIANE - Polisi kabarnya akan segera mengungkap pelaku begal wartawan di Sudirman, yang terjadi pada Selasa, 20 Desember 2022, dini hari WIB.
Pelaku begal wartawan di Sudirman, Jakarta Pusat melayangkan aksinya pada dini hari saat korban melintas di Flyover Jalan Jenderal Sudirman.
Saat ini pelaku begal wartawan di Sudirman masih dalam tahap penyelidikan kepolisian Polda Metro Jaya.

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Endra Zulpan mengungkapkan, bahwa kasus pembegalan di Flyover Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Pusat masih dalam tahap penyelidikan kepolisian.

Pelaku begal wartawan di Sudirman
Kombes Pol Endra Zulpan, Kabid Humas Polda Metro Jaya menjelaskan bahwa pelaku begal wartawan di Sudirman akan segera diungkap. (Foto: Instagram/endrazulpan)
Pihak kepolisian saat ini sedang mengidentifikasi pelaku begal wartawan di Sudirman.
“Dalam tahap penyelidikan kita,” ungkap Zulpan, seperti yang dikutip dari PMJ News.
BACA JUGA : Penangkapan Pelaku Begal di Tanah Kusir Diiringi Shalawat, Sempat Melawan dan Keluarkan Golok
Lebih lanjut, Zulpan menambahkan, bahwa pihak Polda Metro Jaya akan segera mengungkap kasus yang menimpa salah satu wartawan Bisnis Indonesia berinisial YAN tersebut.
“Segera akan diungkap kasusnya oleh tim Polda Metro Jaya,” imbuh Zulpan.

Kronologi Pelaku Begal Wartawan di Sudirman, Jakarta Pusat

YAN, yang bekerja sebagai seorang wartawan bisnis Indonesia menjadi korban pembegalan sekelompok orang di Flyover Jalan Jenderal Sudirman pada Selasa, 20 Desember 2022 dini hari WIB.
YAN menjelaskan bahwa dirinya dibegal sekelompok orang, setelah pulang dari warung angkringan di Bendungan Hilir (Benhil).
Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025
Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Senin, 28 April 2025
Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Senin, 28 April 2025
Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Senin, 28 April 2025
Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Senin, 28 April 2025
Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Senin, 28 April 2025
Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Senin, 28 April 2025