Berita , Olahraga

Prediksi Pertandingan Aston Villa vs Liverpool, The Reds Diprediksi Menang Mudah di Kandang Lawan

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Prediksi Pertandingan Aston Villa vs Liverpool, The Reds Diprediksi Menang Mudah di Kandang Lawan
Mohamed Salah akan menjadi ujung tombak serangan Liverpool untuk mengalahkan Aston Villa di kandangnya sendiri. (Foto: Instagram/liverpoolfc)
HARIANE - Prediksi pertandingan Aston Villa vs Liverpool pada Selasa, 27 Desember 2022 pukul 00.30 WIB.
Prediksi pertandingan Aston Villa vs Liverpool dalam lanjutan Liga Premier Inggris pekan ke-17, setelah jeda Piala Dunia 2022.
Digelar di Villa Park Stadium, prediksi pertandingan Aston Villa vs Liverpool menarik untuk dibahas, lantaran Liga Premier Inggris memasuki masa-masa Boxing Day.
Dimana jadwal liga semakin padat, terlebih ada banyak pertandingan yang dijeda, imbas kematian Ratu Elizabeth II dan Piala Dunia 2022.
BACA JUGA : Prediksi Indonesia vs Kamboja Piala AFF 2022: Pilihan Lini Belakang Baru hingga Pemain Nomor 9

Prediksi Pertandingan Aston Villa vs Liverpool di Pekan ke-17 Liga Premier Inggris

Prediksi pertandingan Aston Villa vs Liverpool
Klasemen sementara Liga Premier Inggris pekan ke-16, dimana Liverpool mencoba merangkak ke posisi 4 besar. (Foto: Instagram/premierleague)
Pada pekan ke-17 Liga Premier Inggris, Liverpool akan bertandang ke markas Aston Villa, di Villa Park Stadium.
Liverpool yang berusaha mengejar empat besar, akan bermain objektif untuk mencuri tiga poin dari tuan rumah.
Sementara di kubu tuan rumah sendiri, masih berjuang di papan tengah dengan torehan 18 poin dari 15 pertandingan yang sudah dilakoninya.
Pertandingan Aston Villa vs Liverpool menjadi lebih menarik untuk ditonton. Pasalnya Liga Premier Inggris memasuki masa-masa Boxing Day.
Dimana jadwal liga akan lebih padat menjelang dibukanya jendela transfer musim dingin.
Dengan jadwal yang semakin padat tersebut, ada kemungkinan akan ada kejutan besar selama Boxing Day, seperti di musim-musim sebelumnya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025