Berita
Program Magang di Jepang 2023 Sudah Dibuka, Simak Persyaratan, Tunjangan, Jadwal Rekrutmen dan Alur Pendaftarannya
Edmundus Roke Wea
Program magang di Jepang 2023 merupakan kegiatan kerja sama Indonesia dan Jepang di bidang Ketenagakerjaan. (Foto:Website/Kemnaker)
- Tinggi badan minimal 150 cm
- Berat badan minimal 40 kg
- Tindik / Bekas Tindik (lebih dari satu lubang)
- Tato / Bekas Tato
- Cacat tubuh, termasuk proporsi bentuk tubuh
- Patah tulang/bekas patah tulang
- Penyakit kulit (panu, kadas, kurap, dll)
- Gigi
- Disfungsi organ tubuh
- Estetika/Penampilan
- Lari : 3 km dalam 15 menit
- Push up : 35 kali
- Sit up : 25 kali
- Lari : 1.5 km dalam 11 menit
- Push up : 20 kali
- Sit up : 15 kali
- Penampilan dan Sikap
- Pengetahuan Umum
- Kemampuan Komunikasi
- Pemahaman Program, meliputi: lama program, uang saku, asuransi, jenis kejuruan, rencana pasca magang, hak dan kewajiban peserta.
- Peserta diwajibkan membawa dokumen asli sesuai persyaratan.
4. Tes Ketahanan Fisik
Oleh Tim Pusat dibantu panitia daerah
Laki-lakiPerempuan
5. Wawancara
Oleh Tim Pusat
Penilaian wawancara meliputi:
BACA JUGA: Apakah Magang Wajib Untuk Mahasiswa? Simak Jawabannya dengan 6 Manfaat Magang di bawah Ini