Gaya Hidup

Ramai Soal Lee Seung Gi Jadi Korban Gaslighting, Apa Istilah Itu Sebenarnya?

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Ramai Soal Lee Seung Gi Jadi Korban Gaslighting, Apa Istilah Itu Sebenarnya?
Ramai Soal Lee Seung Gi Jadi Korban Gaslighting, Apa Istilah Itu Sebenarnya?
HARIANE – Belum lama ini salah satu aktor sekaligus penyanyi asal Korea Selatan, Lee Seung Gi jadi korban gaslighting.
Lee Seung Gi jadi korban gaslighting dilakukan oleh agensinya sendiri, Hook Entertainment.
Sebelumnya, Lee Seung Gi jadi korban gaslighting yang mana ia tidak dibayar selama 18 tahun dari hasil penjualan albumnya.
Selain itu, Lee Seung Gi harus menerima perkataan yang tidak mengenakkan hingga ancaman dari CEOnya sendiri.
Lee Seung Gi tak digaji 18 tahun
Kuasa hukum rilis penyataan resmi terkait Lee Seung Gi tak digaji 18 tahun oleh Hook Entertainment. (Foto: Instagram/hook_entertainment)
CEO Hook Entertainment mengatakan jika kemampuan vokal Lee Seung Gi belum cukup baik, sehingga Lee Seung Gi tak dapat menerima bayarannya.
BACA JUGA :
Terkait Isu Lee Seung Gi Tak Digaji 18 Tahun oleh Hook Entertainment, Kuasa Hukum Beberkan Kronologi Sebenarnya

Ramainya soal Lee Seung Gi jadi korban gaslighting membuat publik pun bertanya-tanya apa istilah itu sebenarnya?

Dilansir dari Forbes, Gaslighting adalah bentuk manipulasi psikologis yang bergantung pada penciptaan keraguan diri.
Gaslighting dapat muncul dari pasangan, bos, anggota keluarga, dokter, atau siapa pun yang memiliki posisi berkuasa.
Gaslighting melibatkan ketidakseimbangan kekuatan antara pelaku dan orang yang menjadi korban. Pelaku sering mengeksploitasi stereotip atau kerentanan yang berkaitan dengan gender, seksualitas, ras, kebangsaan dan/atau kelas.

Teknik yang Biasa Dipakai Pelaku Terhadap Korban Gaslighting

Hotline Kekerasan Dalam Rumah Tangga Nasional mencantumkan lima teknik yang dapat digunakan oleh gaslighter terhadap korban, yaitu:
Ads Banner

BERITA TERKINI

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025
Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Sabtu, 26 April 2025
Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Sabtu, 26 April 2025
4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025