Hobi

Rekomendasi Film Adaptasi Novel Inggris Klasik Berlatar Tahun 1800-an, Pecinta Cottagecore Merapat!

profile picture Annisa Nur Fadhilah
Annisa Nur Fadhilah
Rekomendasi Film Adaptasi Novel Inggris Klasik Berlatar Tahun 1800-an, Pecinta Cottagecore Merapat!
Rekomendasi Film Adaptasi Novel Inggris Klasik Berlatar Tahun 1800-an, Pecinta Cottagecore Merapat!

2. Emma

Film adaptasi novel Inggris klasik
Rekomendasi film adaptasi novel Inggris klasik, Emma. (Foto: Instagram/@emmafilm))
Film yang merupakan adaptasi novelis legendaris Jane Austen ini mengambil latar tahun 1800-an.
Emma menceritakan tentang kehidupan Emma Woodhouse, seorang bangsawan cantik nan cerdas yang kehadirannya selalu menarik perhatian orang di sekitarnya.
Sayangnya, Emma digambarkan sebagai orang yang sombong dan merasa serba tahu yang membuatnya beberapa kali terjebak dalam konflik.
Film yang tayang tahun 2020 ini merupakan salah satu film adaptasi novel Jane Austen yang mendapat sambutan hangat dari para pembaca novel Jane.

3. Pride & Prejudice

Film adaptasi novel Inggris klasik
Rekomendasi film adaptasi novel Inggris klasik, Pride and Prejudice. (Foto: Instagram/@prideandprejudice.2005)
Masih dari rangkaian film adaptasi novel Jane Austen, film Pride & Prejudice juga merupakan film yang banyak dipuji sejak penayangannya pada tahun 2005.
Visual yang dihadirkan dalam film berlatar abad ke-18  ini juga menambah nilai estetika film yang membuat penontonnya betah menyaksikan film ini selama berjam-jam.
Pride & Prejudice menceritakan tentang kisah cinta seorang gadis keturunan bangsawan yang bernama Elizabeth.
Sebagai seorang gadis keturunan bangsawan, Elizabeth bebebrapa kali mendapatkan permintaan ibunya untuk menerima lamaran dari Mr. Darcy.
Elizabeth menolak tegas permintaan ibunya karena keduanya beberapa kali terlibat konflik dan menurut Elizabeth, Mr. Darcy merupakan seseorang yang angkuh.
Dibintangi oleh Keira Knighley dan Matthew Macgfayden, film berlatar abad ke-18 ini tayang pada tahun 2005.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB