Berita , Jabodetabek

Tawuran di Underpass Manggarai Viral, Polisi Selidiki Penyebabnya

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Tawuran di Underpass Manggarai Viral, Polisi Selidiki Penyebabnya
Tawuran di Underpass Manggarai viral di media sosial. (Foto: Instagram/@lensa_berita_jakarta)

HARIANE - Video yang memperlihatkan tawuran di Underpass Manggarai, Tebet, Jakarta Selatan viral di media sosial.

Peristiwa yang terjadi pada Kamis, 19 Oktober 2023 malam tersebut diunggah oleh sejumlah akun media sosial, salah satunya akun Instagram @lensa_berita_jakarta.

"Aksi tawuran di kolong Manggarai, Jakarta Selatan malam ini, Kamis, 19/10/2023. Bagi warga yang mau melintas harap cari alternatif lain," tulis akun tersebut dalam keterangan unggahan.

Dalam video yang diunggah, terlihat sejumlah orang saling melempar batu satu sama lainnya.

Beberapa di antaranya bahkan ada yang membawa bambu hingga senjata tajam.

Polisi Selidiki Penyebab Tawuran di Underpass Manggarai

Seperti dirilis Polda Metro Jaya melalui laman resminya, Kapolres Metro Jakarta Selatan, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi membenarkan adanya tawuran tersebut.

"Betul (terjadi tawuran di kolong jembatan Manggarai). Tawuran berhasil dibubarkan oleh Kapolsek Tebet," ujarnya Jumat, 20 Oktober 2023.

Ade menuturkan bahwa tidak ada korban jiwa dalam aksi tawuran anta kelompok massa tersebut. Pihaknya juga masih melakukan penyelidikan terkat penyebab tawuran ini.

"Tidak ada korban. Masih diselidiki (penyebab tawuran)," ujarnya.

Terkait dengan ini, Ade Ary mengungkapkan bahwa pihaknya akan melakukan upaya-upaya pencegahan terhadap aksi tawuran yang kerap terjadi.

Selan itu, dalam kesempatan tersebut, ia juga memberikan imbauan kepada para orang tua agar senantiasa mengawasi anak-anaknya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB