Berita

Tiket Timnas Indonesia Vs Palestina Dijual Mulai Hari ini, Simak Posisi Duduk untuk 2 Kategorinya

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Tiket Timnas Indonesia Vs Palestina
Tiket Timnas Indonesia Vs Palestina dijual mulai hari ini. (Foto: Instagram/PSSI)

HARIANE - Tiket Timnas Indonesia Vs Palestina yang akan digelar pada 14 Juni 2023 mendatang mulai dijual hari ini.

Terdapat dua kategori tiket pertandingan antara Timnas Indonesia kontra Palestina tersebut, yakni ekonomi (Tribun) dan VIP.

Lantas, seperti apa posisi duduk penonton yang membeli kategori tiket tersebut di Stadion Gelora Bung Tomo nanti?

Posisi Duduk Kategori Tiket Timnas Indonesia Vs Palestina

Dalam keterangan yang disampaikan oleh Komite Eksekutif PSSI Arya Sinulingga pada Selasa, 6 Juni 2023 lalu, penjualan tiket laga Indonesia vs Palestina akan dimulai hari ini.

Penjualan tiket yang dimulai pada pukul 10.00 WIB tersebut dilakukan melalui dua platform.

"Sudah mulai bisa dibeli di Tiket.com, besok jam 10 pagi, ada juga lewat website PSSI.org," ujarnya.

Adapun harga tiket ekonomi (Tribun) dijual Rp 100 ribu, sedangkan untuk tiket VIP dijual dengan harga Rp 250 ribu.

Lebih lanjut, Arya menyebut bahwa terdapat 40 ribu kuota tiket yang dapat dibeli oleh masyarakat.

"Kuotanya 40 ribu, jadi itu yang bisa saya sampaikan, ya, dua kelas saja," ungkapnya.

Untuk periode penjualan tiket yang berlangsung pada hari ini, hanya diperuntukkan bagi para pemegang Kartu BSI Hasanah Card saja.

Sedangkan periode penjualan umum akan dilakukan pada 8 - 14 Juni 2023.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB