Gaya Hidup , Teknologi

Tips Laptop Awet untuk Mahasiswa dan Pekerja, Cukup Lakukan 10 Hal Simple Ini

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Tips Laptop Awet untuk Mahasiswa dan Pekerja, Cukup Lakukan 10 Hal Simple Ini
Tips Laptop Awet untuk Mahasiswa dan Pekerja, Cukup Lakukan 10 Hal Simple Ini
Back up data bermanfaat bagi pemilik jika suatu saat data yang ada di dalam laptop hilang. Terutama data-data penting yang berkaitan dengan pekerjaan maupun perkuliahan.
Back up data bisa dilakukan dengan berbagai cara, seperti memanfaatkan sistem Restore Point, menggunakan OneDrive ataupun hard disk.
BACA JUGA : 4 Rekomendasi Processor Laptop Terbaik: Cocok untuk Mahasiswa

Baterai

Baterai adalah salah satu komponen dalam laptop yang berumur pendek alias cepat rusak. Untuk menghindari hal ini jangan charge laptop semalaman.
Segera cabut kabel charger begitu dayanya sudah mencapai 100% supaya baterai laptop bisa awet sehingga laptop bisa awet.
Segera charge laptop sebelum dayanya dibawah 20%. Jangan sampai laptop mati mendadak karena kehabisan daya karena hal ini bisa merusak baterai.

Jauhkan dari Makanan dan Minuman

tips laptop awet
Jauhkan laptop dari makanan dan minuman. (Pexels/Pavel Danilyuk)
Sebaiknya jauhkan makanan dan minuman dari laptop atau jangan menggunakan laptop sembari makan ataupun minum.
Jika makanan atau minuman tersebut jatuh dan mengenai laptop, maka gadget bisa rusak. Apalagi jika laptop tidak dilengkapi dengan pelindung yang menghalangi air masuk ke bagian keyboard.

Port

Saat hendak memasukkan USB ataupun charger ke laptop, lakukan secara perlahan dan jangan kasar. Meskipun sepele hal ini ternyata bisa mempengaruhi performa laptop.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB