Artikel
Tips Memotret Gerhana Bulan Total 8 November 2022, Pahami Agar Hasil Foto Jadi Bagus
Feni Amelia
Tips Memotret Gerhana Bulan Total 8 November 2022, Pahami Agar Hasil Foto Jadi Bagus
HARIANE - Tips memotret gerhana bulan total menjadi pemahaman dasar yang dapat diterapkan ketika ingin memperoleh potret yang bagus saat gerhana.
Kadangkala seseorang asal memotret tanpa memperhatikan hal-hal tertentu, padahal terdapat tips memotret gerhana bulan total yang semestinya perlu diperhatikan dengan baik.
Fenomena gerhana bulan yang akan terjadi pada Selasa, 8 November 2022, dapat menjadi momentum yang pas dalam mempraktekkan tips memotret gerhana bulan total, sehingga hasilnya bagus sesuai keinginan.
Kabar tersebut diungkapkan oleh BMKG melalui laman resminya, yang telah dijabarkan secara rinci pembagian wilayah beserta waktu terjadinya gerhana bulan total 8 November 2022.
Nah, berikut tips memotret gerhana bulan total yang dapat diterapkan saat terjadinya fenomena gerhana bulan total 8 November 2022.
BACA JUGA : Gerhana Bulan Total 8 November 2022, Kenali Peristiwa Langka Tersebut dan Dampaknya Bagi Manusia