Berita , Gaya Hidup

Diduga Promosikan Judi Online, Wulan Guritno Akan Dijadikan Duta Anti Judi Online oleh Menkominfo

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Diduga Promosikan Judi Online, Wulan Guritno Akan Dijadikan Duta Anti Judi Online oleh Menkominfo
Begini cerita lengkap mengenai Wulan Guritno yang rencananya akan dijadikan duta anti judi online. (Foto: Instagram/ wulanguritno)

HARIANE - Menurut kabar yang beredar, Wulan Guritno akan dijadikan duta anti judi online oleh Menkominfo.

Padahal sebelumnya Wulan Guritno diduga mempromosikan judi online yang seharusnya pantang dilakukan terutama oleh duta anti judi berbentuk online.

Berikut awal mula Wulan Guritno diduga mempromosikan judi online akan dijadikan duta untuk anti judi online.

Wulan Guritno Diduga Promosikan Judi Online

Diduga Promosikan Judi Online, Wulan Guritno Akan Dijadikan Duta Anti Judi Online oleh Menkominfo
Sebelum ke kabar mengenai Wulan Guritno yang hendak dijadikan
duta anti judi online, cek dugaan ini dahulu.
(Foto: Instagram/ wulanguritno)

Dihimpun dari akun media sosial X bernama Partai Socmed, Wulan Guritno diduga menerima uang dalam jumlah yang tidak sedikit dari mempromosikan judi online.

Akun tersebut juga mengatakan bahwa saat ini Wulan Guritno dianggap sebagai korban dari hal tersebut.

Partai Socmed pun mempertanyakan sikap Wulan Guritno yang tidak menolak tawaran untuk promosi produk haram tersebut secara tegas dari awal

Berkaitan dengan hal ini, laman PMJ News mengatakan bahwa Wulan Guritno merupakan salah satu public figure dari artis, selebgram, influencer yang rencananya akan dipanggil Bareskrim Polri.

Dipanggilnya Wulan Guritno dan berbagai public figure tersebut adalah untuk diminta klarifikasi oleh Penyidik Dittipidsiber Bareskrim Polri.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Jumat, 17 Januari 2025 18:42 WIB
Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Jumat, 17 Januari 2025 16:55 WIB
Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Jumat, 17 Januari 2025 15:54 WIB