Jateng

14 Jadwal Event Solo Februari 2024: Ada Grebeg Sudiro, Solo Art Market, hingga Pentas Kethoprak

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Jadwal event Solo Februari 2024
Jadwal event Solo Februari 2024 dari Dispar Kota Surakarta. (Foto: Instagram/Dispar Kota Surakarta)

HARIANE - Jadwal event Solo Februari 2024 telah diumumkan Dinas Pariwisata Kota Surakarta yang akan menghadirkan berbagai macam agenda menarik yang tidak boleh dilewatkan.

Terdapat 14 event unggulan yang masuk ke dalam "Agenda Solo Februari 2024", event yang dihadirkan beragam mulai dari Grebeg Sudiro, Solo Art Market, hingga Pentas Kethoprak.

Spesialnya lagi, tidak hanya menghadirkan acara-acara bertajuk kebudayaan, ada pula pergelaran festival hadrah di Masjid Al Wustho-Balaikota Surakarta.

14 Jadwal Event Kota Solo Bulan Februari 2024

Pemerintah Kota Surakarta melalui Dinas Pariwisata Kota Surakarta telah mengumumkan serangkaian event menarik yang akan diselenggarakan selama bulan Februari 2024.

Sejumlah 14 event unggulan Kota Solo ini dapat dinikmati oleh masyarakat setempat dan para wisatawan yang berkunjung ke Kota Surakarta.

Berikut ini adalah Agenda Solo Februari 2024:

jadwal event solo februari 2024
Agenda Grebeg Sudiro, Festival Jenang, Kirab Boyong Kedhaton. (Foto: Instagram/Dispar Kota Surakarta)

1. Grebeg Sudiro (27 Januari - 10 Februari 2024) - Jalan Jenderal Sudirman, Pasar Gedhe

2. Festival Jenang (17 Februari 2024) - Kawasan Ngarsopuro
3. Kirab Boyong Kedhaton (17 Februari 2024) - Bakorwil, Balai Kota Surakarta

Jadwal Event Solo Februari 2024
Agenda Opera, Sendratari, Serira. (Foto: Instagram/Dispar Kota Surakarta)

4. Opera Adheging Kutha Sala (17 Februari 2024) - Pendapi Gede Balaikota Surakarta

5. Sendratari Candra Purnama "Rama Tundung" (23 Februari 2024 pukul 19.30 WIB) - Taman Sriwedari
6. Serira - Atraksi Tempa Keris (23 Februari 2024) - Museum Keris Nusantara

Jadwal Event Solo Februari 2024
Agenda Festival Hadrah, The Story of Centhini, Solo Art Market. (Foto: Instagram/Dispar Kota Surakarta)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025