Pendidikan
2 Beasiswa Kuliah ke Jepang yang Bebas Biaya Pendidikan Sekaligus Dapat Tunjangan Hidup dan Tiket Pulang Pergi
1) Warga Negara Indonesia
2) Belum menikah dan belum berusia 20 tahun pada 1 April di tahun pendaftaran.
3) Lulusan SMA jurusan IPA/ IPS. (SMA Jurusan Bahasa dan SMK tidak diperbolehkan ikut)
4) Mendapat nilai minimal 80 dalam mata pelajaran Matematika, Fisika, Kimia, dan Bahasa Inggris untuk IPA dan Matematika, Ekonomi, Geografi, dan Bahasa Inggris untuk IPS.
5) Bersedia belajar dan mendapatkan kursus bahasa Jepang. (Yang sudah mendapatkan JLPT N1-N5 akan mendapatkan nilai tambah)
6) Harus sehat secara fisik maupun mental, serta tidak memiliki penyakit menular.
Fasilitas yang akan didapatkan yakni biaya hidup sebesar 145 ribu yen per bulan, tiket pulang pergi Indonesia-Jepang, biaya hidup awal sebesar 50 ribu yen, biaya kuliah dan kursus, akomodasi, makan, transportasi, serta asuransi.
Demikian informasi beasiswa kuliah ke Jepang yang dapat dijadikan opsi jika ingin melanjutkan pendidikan.****
temukan artikel menarik lainnya di harianejogja.com