Pendidikan

Beasiswa Luar Negeri Mei 2023, Berikut Daftarnya Lengkap Beserta Deadline

profile picture Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Beasiswa Luar Negeri Mei 2023
Beasiswa Luar Negeri Mei 2023 dibuka untuk berbagai macam tujuan negara. (Foto: Freepik/freepik)

HARIANE - Beasiswa Luar Negeri Mei 2023 banyak dibuka. Pada bulan ini, berbagai macam negara membuka kesempatan beasiswa untuk beragam jenjang mulai dari Sarjana hingga Doktoral.

Beasiswa ini pun berlaku untuk berbagai negara mulai dari asia hingga eropa. Simak daftar beasiswa Luar Negeri Mei 2023 berdasarkan informasi @schoters di bawah ini untuk mengetahui lengkapnya.

1. MEXT Scholarship Embassy Track

Beasiswa Luar Negeri Mei 2023 yang terdekat adalah MEXT Schoralship Embassy Track.

Beasiswa ini berlaku untuk studi di Jepang bagi jenjang D02, D-3, S-1, S-2, hingga S-3.

Para calon peserta dapat mengikuti pendaftaran sampai dengan tenggat waktu yang berlaku yaitu 15 Mei 2023 mendatang.

2. Rotary Peace Fellowship Program

Bagi lulusan sarjana yang ingin melanjutkan studi di berbagai negara, Rotary Peace Fellowship Program dapat menjadi pilihan beasiswa.

Sebab, beasiswa ini menawarkan program untuk banyak negara. Namun, untuk Mei 2023, beasiswa ini hanya diberikan pada calon peserta yang hendak melanjutkan studi S-2.

Tenggat waktu pendaftaran sama dengan beasiswa sebelumnya yaitu 15 Mei 2023.

3. Malaysia International Scholarship

Seperti namanya, beasiswa Luar Negeri Mei 2023 yang ketiga diperuntukkan kepada para pelajar yang berminat untuk studi di negara tetangga, Malaysia.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Jumat, 17 Januari 2025 18:42 WIB
Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Jumat, 17 Januari 2025 16:55 WIB
Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Jumat, 17 Januari 2025 15:54 WIB
Program MBG Sleman Dilaksanakan di 3 Sekolah, Diharapkan Disusul Sekolah Lain

Program MBG Sleman Dilaksanakan di 3 Sekolah, Diharapkan Disusul Sekolah Lain

Jumat, 17 Januari 2025 14:54 WIB
Hasan Nasbi Sebut Gelombang Kedua Makan Bergizi Gratis Sistemnya Membaik

Hasan Nasbi Sebut Gelombang Kedua Makan Bergizi Gratis Sistemnya Membaik

Jumat, 17 Januari 2025 12:29 WIB