Artikel

2 Teknik Dasar Public Speaking yang Dapat Dipelajari Agar Percaya Diri di Depan Umum

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
2 Teknik Dasar Public Speaking yang Dapat Dipelajari Agar Percaya Diri di Depan Umum
2 Teknik Dasar Public Speaking yang Dapat Dipelajari Agar Percaya Diri di Depan Umum

1. Percaya Diri

Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan Anda menjadi grogi berbicara di depan umum, yaitu tidak menguasai materi, tidak terbiasa, dan wajarnya manusia bertemu dengan hal-hal baru.
Untuk meningkatkan rasa kepercayaan diri, Anda perlu menguasai materi dan sering berlatih.
Jika Anda telah menguasai 80% materi, artinya bahwa Anda telah siap menghadapi audiens atau hal-hal teknis lainnya tentang materi tersebut.
Metode mind mapping dapat membuat Anda mudah menghafal dan memahami isi materi.
BACA JUGA : 5 Tips Meningkatkan Kosakata Bahasa Inggris, Bisa Jadi Rahasia Lancar Speaking
Kemudian, dengan seringnya berlatih atau jam terbang Anda akan mempengaruhi tingkat kepercayaan dalam diri Anda.
Gunakan waktu luang untuk terus berlatih, termasuk saat dalam keadaan alam bawah sadar.
Dalam keadaan alam bawah sadar, seperti halnya saat mengendarai mobil, motor, dan semacamnya, otak akan merekam semuanya.

2. Teknik Vokal

Teknik vokal juga menjadi bagian penting dalam voice. Jangan sampai audiens berusaha keras untuk mengerti sesuatu yang disampaikan oleh Anda.
Misalnya, gerakan mulut Anda kurang terbuka, sehingga suara tidak terdengar jelas dan sebagainya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Rabu, 23 Juli 2025
Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Rabu, 23 Juli 2025
Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Rabu, 23 Juli 2025
Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Rabu, 23 Juli 2025
Kecelakaan di Gunung Sindur Bogor Pagi ini, Pemotor Adu Banteng Diduga Gegara Hal ...

Kecelakaan di Gunung Sindur Bogor Pagi ini, Pemotor Adu Banteng Diduga Gegara Hal ...

Rabu, 23 Juli 2025
Sesosok Mayat dengan Luka di Dahi, Ditemukan dibawah Jembatan Glagah

Sesosok Mayat dengan Luka di Dahi, Ditemukan dibawah Jembatan Glagah

Rabu, 23 Juli 2025
Kecelakaan di Jalan Magelang Hari ini Tewaskan 1 Orang, 3 Korban Terlupa Parah

Kecelakaan di Jalan Magelang Hari ini Tewaskan 1 Orang, 3 Korban Terlupa Parah

Rabu, 23 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Manggarai 23-29 Juli 2025, Jam Berangkat Pertama Pukul 04.13 WIB

Jadwal KRL Bogor Manggarai 23-29 Juli 2025, Jam Berangkat Pertama Pukul 04.13 WIB

Rabu, 23 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Meroket Tajam, Yakin Mau ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Meroket Tajam, Yakin Mau ...

Rabu, 23 Juli 2025
Mantap! Harga Emas Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Melesat, Antam 1 Gram ...

Mantap! Harga Emas Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Melesat, Antam 1 Gram ...

Rabu, 23 Juli 2025