Artikel
3 Trik Microsoft Excel yang Wajib Diketahui Agar Bisa Mengerjakan Dokumen dengan Waktu yang Singkat
Nadhirah
3 Trik Microsoft Excel yang Wajib Diketahui Agar Bisa Mengerjakan Dokumen dengan Waktu yang Singkat
6) Grafik akan langsung terlihat di kolom paling kanan.
2. Cara mengecek data double di Excel
Berdasarkan Instagram Entrefine, berikut langkah-langkah yang harus dilakukan agar data yang double bisa langsung ditemukan tanpa harus mencari satu per satu. 1) Block data yang dimiliki 2) Klik pilihan Conditional Formatting yang terletak di bar bagian atas, sorot ke arah Highlight Cell Rules, dan pilih Duplicate Values 3) Pilih format yang diinginkan pada Duplicate Values. Format yang bisa dipilih yaitu Light Red Fill with Dark Red Text, Yellow Fill with Dark Yellow Text, Green Fill with Dark Green Text, Light Red Fill, Red Text, Red Border, dan Custom Format. 4) Setelah selesai, data yang ganda akan terlihat jelas.BACA JUGA : 8 Tips Produktif di Rumah Sebagai Jalan Menuju Sukses