Olahraga

4 Fakta Menarik Pertandingan Chelsea vs Bournemouth, Salah Satunya The Blues Pastikan Lolos dari Degradasi

profile picture Fatimah Nuraini
Fatimah Nuraini
Fakta Menarik Pertandingan Chelsea vs Bournemouth
4 fakta menarik pertandingan Chelsea vs Bournemouth yang membawa Chelsea meraih kemenangan atas Bournemouth. (Foto: Instagram/@chelseafc)

Tidak hanya itu, Gallagher mempunyai akurasi umpan sebesar 90%. Statistik tersebut membuat dirinya terpilih menjadi man of the match pada laga ini.

3. Chelsea Pastikan Lolos dari Degradasi

Kemenangan yang diraih oleh Chelsea membuat tim tersebut naik ke urutan 11 dengan perolehan 42 poin. Sedangkan Bournemouth menempati posisi 14 dengan mengoleksi 39 poin sebagaimana dilansir dari laman Premier League.

Secara matematis, poin Chelsea sudah dipastikan tidak akan dilampaui oleh Southampton, Everton, dan Leeds United. Mengingat jatah degradasi hanya tiga tim, mereka dipastikan aman.

4. Kemenangan Pertama Chelsea Sejak Dilatih Frank Lampard

Tidak hanya kemenangan perdana bagi Lampard sejak mengambil alih Chelsea, hal tersebut sekaligus menjadi kemenangan pertama bagi Chelsea dalam 56 hari. 

Selain itu,  kemenangan tersebut membuat The Blues memastikan diri bertahan di Premier League musim depan.

Itulah sejumlah fakta menarik pertandingan Chelsea vs Bournemouth yang telah digelar pada Sabtu, 6 Mei 2023.****

 

Temukan artikel menarik lainnya di harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Diboyong ke Panggung Prambanan Jazz Festival, Begini Kesan Eaj Park

Diboyong ke Panggung Prambanan Jazz Festival, Begini Kesan Eaj Park

Sabtu, 05 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 Juli 2025, Naik atau Turun?

Sabtu, 05 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Sabtu, 05 Juli 2025
Begini Tampang Ciut Pelaku Pengeroyokan Usai Digeruduk Ribuan Ojol di Rumahnya

Begini Tampang Ciut Pelaku Pengeroyokan Usai Digeruduk Ribuan Ojol di Rumahnya

Sabtu, 05 Juli 2025
Miris! Kronologi Driver Ojol Perempuan Dikeroyok Keluarga Customer Gegara Telat 5 Menit

Miris! Kronologi Driver Ojol Perempuan Dikeroyok Keluarga Customer Gegara Telat 5 Menit

Sabtu, 05 Juli 2025
Puluhan Juta Melayang Digondol Peretas WhatsApp Bupati Kulon Progo

Puluhan Juta Melayang Digondol Peretas WhatsApp Bupati Kulon Progo

Jumat, 04 Juli 2025
Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Pulang 6 Juli 2025, Cek Info Lengkapnya Disini

Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Pulang 6 Juli 2025, Cek Info Lengkapnya Disini

Jumat, 04 Juli 2025
‎Comeback Dramatis! Unggul FC Gulung Pangsuma FC 5-3 di GOR Amongrogo

‎Comeback Dramatis! Unggul FC Gulung Pangsuma FC 5-3 di GOR Amongrogo

Jumat, 04 Juli 2025
‎Dua SMP Negeri di Bantul Masih Kekurangan Siswa, Ternyata Ini Penyebabnya

‎Dua SMP Negeri di Bantul Masih Kekurangan Siswa, Ternyata Ini Penyebabnya

Jumat, 04 Juli 2025
Gudeg Bonggol Gedhang Sebagai Warisan Budaya Tak Benda Gunungkidul, Penasaran Rasanya ?

Gudeg Bonggol Gedhang Sebagai Warisan Budaya Tak Benda Gunungkidul, Penasaran Rasanya ?

Jumat, 04 Juli 2025