Gaya Hidup , Kesehatan

4 Minuman yang Perlu Dihindari Saat Sahur, Salah Satunya Sering Jadi Pilihan

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Minuman yang perlu dihindari saat sahur.
Ada beberapa minuman yang perlu dihindari saat sahur. (Foto: Pexels/Pixabay)

HARIANE - Rupanya ada beberapa minuman yang perlu dihindari saat sahur demi menjaga dan mempertahankan kondisi tubuh saat berpuasa.

Jelang Ramadhan yang sudah kian dekat, informasi semacam serba-serbi tips dalam menjalani ibadah puasa penting untuk diketahui bagi yang menjalankannya.

Tips mengenai minuman yang perlu dihindari saat sahur sebaiknya diikuti sebab minuman akan menjadi asupan cairan bagi tubuh selama menjalani puasa seharian sehingga baik untuk memperhatikan apa yang diminum saat sahur.

4 Minuman yang Perlu Dihindari Saat Sahur, dari Teh hingga Infused Water

Seperti dilansir dari laman Kementerian Kesehatan, seorang yang menjalani puasa perlu memperhatikan apa saja menu yang baik untuk dikonsumsi saat sahur karena hal tersebut akan memengaruhi kinerja tubuh.

Seorang dokter bernama dr. Andi Septiawan melalui video yang diunggah di kanal Youtube @DokterAndiOfficial mengatakan bahwa tidak semua minuman baik dikonsumsi saat sahur. Rupanya ada 4 minuman yang sebaiknya dihindari yakni sebagai berikut.

1. Teh

Minuman yang perlu dihindari saat sahur
Salah satu minuman yang perlu dihindari saat sahur adalah teh. (Foto: Pexels/Mareefe)

Teh merupakan minuman yang berasal dari seduhan daun teh kering. Teh memiliki berbagai macam jenis, seperti misalnya teh hijau dan teh hitam.

Teh yang biasanya dihidangkan saat sarapan atau santai sore hari ini dikenal memiliki banyak manfaat bagi tubuh.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Jumat, 09 Mei 2025
Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Jumat, 09 Mei 2025
Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Jumat, 09 Mei 2025
Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Jumat, 09 Mei 2025
Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat, 09 Mei 2025
Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Jumat, 09 Mei 2025
Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Jumat, 09 Mei 2025
Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Jumat, 09 Mei 2025
Duh! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul, Pelaku Diduga ...

Duh! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul, Pelaku Diduga ...

Jumat, 09 Mei 2025
Berkas Lengkap, Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Diserahkan ke Pengadilan

Berkas Lengkap, Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Diserahkan ke Pengadilan

Jumat, 09 Mei 2025