Artikel

46 Tahun Riwayat Jabatan Prabowo Subianto, Dianugerahi 8 Tanda Jasa dari Dalam Maupun Luar Negeri

profile picture Annisa Nur Fadhilah
Annisa Nur Fadhilah
46 Tahun Riwayat Jabatan Prabowo Subianto, Dianugerahi 8 Tanda Jasa dari Dalam Maupun Luar Negeri
46 Tahun Riwayat Jabatan Prabowo Subianto, Dianugerahi 8 Tanda Jasa dari Dalam Maupun Luar Negeri
HARIANE – Riwayat jabatan Prabowo Subianto yang selama 46 tahun mengabdi menjadi perwira tinggi Indonesia sekaligus politisi yang berpengaruh di tanah air bisa disimak di sini. 
Riwayat jabatan Prabowo Subianto juga merupakan salah satu pendukung diangkatnya Prabowo untuk mengisi jabatan Menteri Pertahanan RI sejak bergabung bersama Kabinet Indonesia Maju tahun 2019.
Dalam perjalanan karirnya, riwayat jabatan Prabowo Subianto yang kini menyandang gelar Letnan Jenderal TNI membantu berbagai tugasnya selama menjadi Menteri Pertahanan.

Riwayat Jabatan Prabowo Subianto

Riwayat jabatan Prabowo Subianto
Riwayat jabatan Prabowo Subianto selama 46 tahun karirnyaa. (Foto: Instagram/prabowo)
Dilansir dari laman resmi Kementerian Pertahanan (Kemhan) RI, Prabowo telah berhasil menyandang berbagai gelar selama kiprahnya sebagai perwira sekaligus politisi.
Selain jabatannya sebagai Menteri Pertahanan, Prabowo subianto telah meraih 22 jabatan lain hingga tahun 2022.
Selain menjadi perwira dan politisi Indonesia, Prabowo juga diketahui telah mengambil peran dalam perusahaan-perusahaan ternama. Daftar riwayat jabatan Prabowo Subianto sebagai berikut:
1. Komandan Peleton Komando Grup-1 Kopassandha (1976)
2. Komandan Komando Grup-1 Kopassandha (1977)
3. Wakil Komandan Detasemen-81 Kopassus (1983-1985)
4. Wakil Komandan Batalyon Infanteri Lintas Udara Kostrad (1985-1987)
5. Komandan Batalyon Infanteri Linud 328 Kostrad (1987-1991)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Jumat, 09 Mei 2025
Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Jumat, 09 Mei 2025
Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Jumat, 09 Mei 2025
Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Jumat, 09 Mei 2025
Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat, 09 Mei 2025
Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Jumat, 09 Mei 2025
Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Jumat, 09 Mei 2025
Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Jumat, 09 Mei 2025
Duh! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul, Pelaku Diduga ...

Duh! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul, Pelaku Diduga ...

Jumat, 09 Mei 2025
Berkas Lengkap, Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Diserahkan ke Pengadilan

Berkas Lengkap, Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Diserahkan ke Pengadilan

Jumat, 09 Mei 2025