Wisata

5 Rekomendasi Pilihan Wisata Alam Malang dengan Suasana Menyejukkan yang Bikin Betah

profile picture Dyah Ayu Mulyo Lestari
Dyah Ayu Mulyo Lestari
Wisata alam Malang
Rekomendasi pilihan wisata alam Malang yang menyejukkan dan bikin betah. (Foto : Instagram/tumpaksewusemeruofficial_)

HARIANE - Berikut 5 rekomendasi pilihan wisata alam Malang yang memiliki suasana alam menyejukkan serta pemandangan yang cantik.

Tempat wisata alam di Malang bisa dijadikan pilihan untuk dikunjungi saat akhir pekan atau libur sekolah.

Salah satu tempat wisata terbaik di Malang yang bisa dikunjungi adalah kebun teh yang tidak hanya bisa memanjakan mata tapi juga bisa mencicipi produk minuman yang asli menggunakan bahan lokal. 

Simak 5 rekomendasi pilihan wisata alam Malang di bawah ini yang bisa dimasukkan ke dalam daftar kunjungan saat berlibur.

Berikut 5 Rekomendasi Wisata Alam Malang yang Bikin Betah Pengunjung

1. Coban Sewu

Coban Sewu juga biasa dikenal dengan nama Tumpak Sewu.

Wisata Coban Sewu ini terletak di antara perbatasan Malang dan Lumajang tepatnya di Dusun Wonokerto, Sidorenggo, Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Malang.

Dilansir dari laman Pemerintah Kabupaten Lumajang Coban Sewu adalah wisata air terjun yang memiliki sumber mata air dari Gunung Semeru.

Nama Tumpak Sewu memiliki arti air terjun yang bertumpuk-tumpuk atau gabungan dari banyaknya air terjun. 

Harga tiket masuk ke wisata Coban Sewu ini senilai Rp 10.000 - Rp 15.000. Perjalanan ke Coban Sewu bisa ditempuh dengan menggunakan kendaraan roda dua dan roda empat

Untuk menuju ke air terjun Coban Sewu perlu berjalan kaki sejauh kurang lebih 400 m dari parkiran.

Ads Banner

BERITA TERKINI

‎Dukung Kejuaraan Balap Kuda, Aplikasi Kripto Berizin OJK FLOQ Tawarkan Investasi untuk Semua ...

‎Dukung Kejuaraan Balap Kuda, Aplikasi Kripto Berizin OJK FLOQ Tawarkan Investasi untuk Semua ...

Minggu, 27 Juli 2025
Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Minggu, 27 Juli 2025
‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

Minggu, 27 Juli 2025
Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Minggu, 27 Juli 2025
Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Minggu, 27 Juli 2025
Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Minggu, 27 Juli 2025
‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025