Kesehatan

6 Penyebab Kulit Wajah Kusam, Salah Satunya karena Kurang Eksfoliasi

profile picture Zanida Zulfana Kusnasari
Zanida Zulfana Kusnasari
6 Penyebab Kulit Wajah Kusam, Salah Satunya karena Kurang Eksfoliasi
6 Penyebab Kulit Wajah Kusam, Salah Satunya karena Kurang Eksfoliasi
HARIANE – Penyebab kulit wajah kusam berikut ini perlu diketahui baik untuk pemilik jenis kulit kering, berminyak, hingga kombinasi.
Penyebab kulit wajah kusam ternyata terjadi karena kebiasaan hidup manusia sehari-hari, seperti penggunaan skincare hingga pola hidup yang kurang sehat.
Penyebab kulit wajah kusam berikut dapat dihindari supaya kulit wajah tampak lebih sehat dan bersinar.

6 Penyebab Kulit Wajah Kusam

BACA JUGA :
10 Tips Merawat Kulit berjerawat, Penting Diketahui dan Dilakukan oleh Remaja

Dilansir dari unggahan YouTube Dokter Clarin Hayes, berikut penyebab kulit kusam yang sering diabaikan:

1. Tidak Menggunakan Sunscreen

Penggunaan sunscreen dapat membantu menyerap dan menghalau sinar UV agar tidak membuat kulit wajah kusam dan menggelap.
British Association of Dermatologists menyatakan bahwa sunscreen digunakan untuk kegiatan sehari-hari adalah sebanyak 36 gram atau setengah sendok teh untuk seluruh badan, termasuk untuk diaplikasikan ke wajah, telinga, dan tangan.

2. Kurang Minum Air

Bahaya kurang minum air antara lain munculnya masalah kulit, seperti kulit kusam, kulit kering, jerawat, noda hitam, dan bekas jerawat yang membandel.
Dehidrasi pada kulit terjadi ketika lapisan kulit tidak bisa menyimpan kelembapan yang diperlukan tubuh. Akibatnya, kulit terlihat kusam, terasa gatal, bahkan pecah-pecah.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB