Gaya Hidup

7 Ciri Perempuan Berkualitas, Nomor 3 Bisa Meningkatkan Daya Saing di Dunia Profesional

profile picture Irena Dyah Kristina
Irena Dyah Kristina
Ciri Perempuan Berkualitas
Salah satu ciri perempuan berkualitas yaitu percaya diri dan berkeyakinan kuat terhadap kemampuan yang dimiliki. (Foto: Freepik/ benzoix)

HARIANE – Berikut sejumlah ciri perempuan berkualitas yang bisa meningkatkan daya saing seseorang di tengah derasnya arus kompetitif dunia profesional.

Era globalisasi menuntut setiap orang untuk menguasai berbagai aspek keterampilan maupun kemampuan secara cepat dan tepat, tak terkecuali perempuan.

Hal inilah yang kemudian membuat ciri wanita berkelas mesti dimiliki agar punya daya saing tinggi dan bisa berupaya meningkatkan nilainya di ranah publik.

Selain memiliki daya saing tinggi, orang dengan ciri perempuan berkelas berikut ini juga banyak dikagumi oleh para pria sehingga tak jarang membuatnya jatuh cinta dengan pesona si perempuan.

8 Ciri Perempuan Berkualitas dan Berdaya Saing Tinggi

ciri perempuan berkualitas
Perempuan dengan kualitas tinggi akan memiliki daya saing yang kuat di dunia profesional. (Ilustrasi: Pexels/Moose Photos)

Setiap perempuan tentu ingin menjadi seseorang yang dipandang orang lain sebagai pribadi yang elegan, berkelas, serta berkualitas, seperti dikutip dari akun Instagram @menjadi_wanitaberkelas.

Untuk itu penting bagi seorang perempuan untuk senantiasa menjaga sikap tanpa terkesan berpura-pura santun dalam berbagai hal serta mampu menjaga kehormatan diri sendiri.

Adapun tujuh ciri perempuan berkualitas yang dilansir dari akun Instagram @hijrah99cinta yaitu sebagai berikut.

1. Selalu mencari peluang untuk belajar dan berkembang 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025