Berita , Olahraga

7 Pemain Bola Top Gabung Liga Arab Saudi 2023, Terbaru Firmino Gabung Al Ahli

profile picture Ahmad Faizal
Ahmad Faizal
Pemain Bola Top Gabung Liga Arab Saudi 2023
Firmino jadi pemain bola top gabung Liga Arab Saudi 2023 terbaru. (Foto : Instagram/fabriziorom)

HARIANE - Pemain bola top gabung Liga Arab Saudi 2023 makin ramai. Terbaru ada Roberto Firmino resmi ke Al-Ahli dengan masa kontrak selama 3 tahun. 

Bursa transfer musim panas 2023 nampaknya menjadi momen sibuk bagi sejumlah klub Liga Arab Saudi.

Klub Arab Saudi rela bersaing untuk merebutkan pesepak bola berlabel bintang dari Eropa.

Klub Arab Saudi berhasil meminang pemain dari Eropa untuk berlabuh ke Liga Saudi Professional League pada musim 2023 dengan gaji yang terbilang fantastis. 

Siapa saja atlet bola yang telah meninggalkan Eropa dan bergabung dengan klub di Arab Saudi? 

Deretan Pemain Top Gabung Liga Arab Saudi 2023

Kepindahan Firmino ke Al-Ahli membuat Liga Arab Saudi makin banyak dihuni pemain-pemain top Eropa.

Dihimpun dari Transfermarkt terdapat 7 pemain yang datang ke Liga Arab Saudi pada bursa transfer per hari ini, berikut deretan pemainnya :

1. Kalidou Koulibaly

Firmino Resmi ke Al-Ahli
Perkenalan pemain baru Al-Hilal Koulibaly (Foto : Instagram/alhilal)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Seorang Lansia di Kulon Progo Jadi Korban Tabrak Lari

Seorang Lansia di Kulon Progo Jadi Korban Tabrak Lari

Jumat, 09 Mei 2025
Dua Kementerian Berkolaborasi Dukung Pengembangan Wisata Kulon Progo

Dua Kementerian Berkolaborasi Dukung Pengembangan Wisata Kulon Progo

Jumat, 09 Mei 2025
Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Jumat, 09 Mei 2025
Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Jumat, 09 Mei 2025
Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Jumat, 09 Mei 2025
Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Jumat, 09 Mei 2025
Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat, 09 Mei 2025
Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Jumat, 09 Mei 2025
Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Jumat, 09 Mei 2025
Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Jumat, 09 Mei 2025