Wisata

7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Bogor, Terbaik untuk Healing

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Bogor, Terbaik untuk Healing
7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Bogor, Terbaik untuk Healing
HARIANE – Tempat wisata malam di Bogor menjadi salah satu destinasi populer dengan banyaknya tempat nongkrong yang seru bersama teman maupun keluarga.
Tempat wisata malam di Bogor menjadi salah satu destinasi populer dengan banyaknya tempat nongkrong yang seru bersama teman maupun keluarga.
Tak hanya siang hari, wisatawan tetap bisa menjelajahi kota Bogor dengan mengunjungi beberapa tempat wisata malam hari.
Menjelajah tempat wisata malam di Bogor tentunya bisa menjadi pengalaman tersendiri yang menyenangkan.
BACA JUGA : 7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Jakarta, Cocok untuk Melepas Penat
Apalagi, ada cukup banyak tempat wisata malam yang tersedia. Mulai dari taman bermain, tempat kuliner, sampai wisata alam pun ada.
Berikut adalah beberapa rekomendasi tempat wisata malam di Bogor yang telah dirangkum.

Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Bogor

1. Alun-Alun Kota Bogor

Tempat wisata malam di Bogor
 (Foto: Twitter/ firmangrh)
Tempat wisata malam pertama yang aksesnya paling mudah dijangkau adalah Alun-Alun Kota Bogor, sebab lokasinya persis di dekat pintu keluar Stasiun Bogor.
Selain murah meriah karena tidak ada biaya masuk, di tempat ini wisatawan bisa berjalan-jalan sekaligus menikmati keramaian sekitar Kota Bogor di malam hari.
Dilansir dari laman resmi Kota Bogor, tempat wisata malam di Bogor ini memiliki fasilitas yang lengkap.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025