Berita , Gaya Hidup , Wisata

7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Jakarta, Cocok untuk Melepas Penat

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Jakarta, Cocok untuk Melepas Penat
7 Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Jakarta, Cocok untuk Melepas Penat
HARIANE – Menjelajah tempat wisata malam di Jakarta akan memberikan nuansa dan sensasi pengalaman yang berbeda.
Tempat wisata malam di Jakarta memiliki pesona tersendiri dan cocok untuk membantu melepas penat yang dihadapi sepanjang hari.
Tempat wisata malam di Jakarta sangat cocok untuk dinikmati. Sebab, pengunjung bisa berwisata di Jakarta dengan cuaca yang sejuk di malam hari, serta menikmati lampu-lampu kota di ibu kota.
Rekomendasi tempat wisata malam di Jakarta pun banyak. Mulai dari pantai, aneka wisata kuliner, taman hiburan dan wahana bermain, sampai galeri.
BACA JUGA : 5 Destinasi Wisata Jakarta yang Dapat Dikunjungi Bersama Keluarga

Tempat Wisata Malam di Jakarta

Lantas, di mana saja tempat wisata malam di Jakarta waktu malam? Berikut rangkuman tempat wisata malam di Jakarta yang bisa dikunjungi.

1. Galeri Indonesia Kaya (GIK)

Tempat wisata malam di Jakarta
Tempat wisata malam di Jakarta, Galeri Indonesia Kaya. (Foto: indonesiakaya.com)
Galeri Indonesia Kaya (GIK) merupakan ruang edutainment budaya yang memadukan konsep digital untuk memamerkan aneka seni budaya Indonesia bagi generasi muda.
Dilansir dari laman resmi Galeri Indonesia Kaya, GIK menyajikan banyak aneka seni budaya Indonesia mulai dari alat musik tradisional, mainan tradisional, baju adat, sampai informasi tentang kuliner, pariwisata, tradisi, dan kesenian dikemas secara digital dan interaktif di tempat ini.
Adapun alamat tempat wisata malam di Jakarta ini terletak di Grand Indonesia–West Mall Lantai 8, Jalan M.H. Thamrin No.1, RT.1/RW.5, Kb. Melati, Tanahabang, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10230.
Jam operasional Galeri Indonesia Kaya mulai pukul 10.00 WIB – 21.30 WIB.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Minggu, 11 Mei 2025
Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025
Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Minggu, 11 Mei 2025
Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Minggu, 11 Mei 2025
Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Minggu, 11 Mei 2025
Long Weekend, Kawasan Pantai Gunungkidul Mulai Dipadati Wisatawan

Long Weekend, Kawasan Pantai Gunungkidul Mulai Dipadati Wisatawan

Minggu, 11 Mei 2025
Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Sabtu, 10 Mei 2025