Kesehatan

9 Gejala Diabetes Melitus Tipe 1 dan 2, Ketahui di Hari Diabetes Sedunia 14 November 2022

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
9 Gejala Diabetes Melitus Tipe 1 dan 2, Ketahui di Hari Diabetes Sedunia 14 November 2022
9 Gejala Diabetes Melitus Tipe 1 dan 2, Ketahui di Hari Diabetes Sedunia 14 November 2022
Pada tubuh yang sehat, glukosa yang masuk ke dalam tubuh akan diproses oleh insulin untuk dibagi-bagikan pada beberapa organ tubuh agar menjadi energi. Karena pada penderita diabetes melitus tidak bisa memproduksi insulin seperti normal, maka glukosa yang masuk tidak diproses.
Rasa lapar pada tubuh ini menjadi ciri-ciri diabetes melitus yang berbahaya karena seringkali rasa lapar ini diatasi dengan mengonsumsi makanan. Padahal, mengonsumsi makanan melebihi porsi yang dianjurkan akan membuat kadar gula darah makin tinggi.
BACA JUGA : Pelawak Rini S Bon Bon Meninggal Dunia Setelah Berjuang Lawan Diabetes, Hingga Kakinya Nyaris Diamputasi

5. Penyembuhan Luka Lambat

 gejala diabetes melitus tipe 1 dan 2
Gejala diabetes melitus tipe 1 dan 2 yang cukup membahayakan adalah luka yang tidak kunjung sembuh. (Ilustrasi: Freepik/gpointstudio)
Selain sering buang air kecil, gejala diabetes melitus tipe 1 dan 2 yang cukup populer adalah luka tidak bisa sembuh dalam waktu yang cepat.
Lambatnya penyembuhan luka terjadi karena kadar gula tinggi merusak pembuluh darah sehingga mengganggu perjalanan sel progenitor endotel yang berfungsi untuk menyembuhkan luka.

6. Infeksi Jamur dan Iritasi Genital

Tanda penyakit diabetes melitus lainnya yang patut diwaspadai adalah jika mengalami infeksi jamur karena organisme ini tumbuh di area yang kaya gula.
Selain itu, penderita diabetes melitus juga biasanya mengalami gatal dan pembengkakan pada area genitalia. Hal ini disebabkan karena glukosa pada urin yang tinggi melebihi batas normal.
BACA JUGA : Bahaya Diabetes di Usia Muda, Kenali Tanda-tanda dan Faktor Risikonya

7. Sering Letih dan Perasaan Sensitif

gejala diabetes melitus tipe 1 dan 2
Tanda-tanda diabetes melitus juga bisa berpengaruh pada kondisi mental yang lebih mudah tersinggung. (Ilustrasi: Freepik/nakaridore)
Tidak hanya fisik, gejala diabetes melitus tipe 1 dan 2 juga memengaruhi kondisi mental seseorang. Misalnya sering buang air kecil di tengah malam akan membuat penderita letih karena tidurnya terganggu, sehingga suasana hatinya pun sensitif dan mudah tersenggol.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025