Berita

Aksi Scientist Protest 2022 Dilakukan Seribuan Ilmuwan Seluruh Dunia, Apakah Bumi Sedang Baik-baik Saja?

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Aksi Scientist Protest 2022 Dilakukan Seribuan Ilmuwan Seluruh Dunia, Apakah Bumi Sedang Baik-baik Saja?
Aksi Scientist Protest 2022 Dilakukan Seribuan Ilmuwan Seluruh Dunia, Apakah Bumi Sedang Baik-baik Saja?
Dapat dilihat, pada peta paling atas negara yang warna daerahnya paling gelap adalah negara penghasil emisi gas rumah kaca terbesar.
Namun sebaliknya, pada peta nomor 2 negara adalah negara yang paling terdampak. Dapat dilihat, negara yang terdampak paling parah bukanlah dari negara yang menghasilkan emisi rumah kaca melainkan negara di benua afrika dan negara tropis dan tingkat keparahannya ditandai dengan tingkat kegelapan daerah.
Aksi Scientist Protest 2022
Peta Bukti Kondisi Indonesia yang Viral Akibat Aksi Scientist Protest 2022 (Foto: Youtube/ Sepulang Sekolah)
Pada peta nomor 2 terlihat daerah Indonesia memiliki tingkat imbas keparahan akibat gas rumah kaca yang ditandai dengan tingkat kegelapan yang tinggi. Hal ini akan menyebabkan hujan yang tak terbendung di suatu daerah dan di sisi lain kekeringan juga semakin parah di Indonesia.

Nama Lain dari aksi Scientist Protest 2022

Aksi Scientist Protest 2022
EX Protest 2022, Nama Lain dari Aksi Scientist Protest 2022 (Foto: Youtube/ Sepulang Sekolah)
Aksi Scientist Protest 2022 ramai disebut sebagai aksi XR Protest 2022. XR sendiri merupakan kependekan dari Extinction Rebellion atau disebut juga pemberontakan kepunahan.
XR Protest 2022 diadakan dengan tujuan memaksa pemerintah untuk menghindari titik kritis di sistem iklim.
Banyak ilmuwan yang tergabung dalam aksi ini juga bergabung dalam aksi XR Protest 2022.

Trendingnya XR Protest 2022 di Media Sosial

1. Gerakan Demo yang Dilakukan Ilmuwan di Seluruh Dunia

Trendingnya gerakan demo ilmuwan di seluruh dunia dipelapori oleh Peter Kalmus seorang ilmuwan iklim dari Nasa.
Peter Kalmus dan beberapa rekan lainnya membuat aksi peduli bumi di depan gedung JP Morgans Chase di California.
Ternyata, Peter dan kawan-kawan memilih gedung tersebut dengan sebuah alasan yang masuk akal. Pasalnya, Bank JP Morgans Chase merupakan bank yang banyak mendanai perusahaan-perusahaan yang memakai bahan bakar fosil sehingga berkontribusia banyak terhadap timbulnya emisi gas rumah kaca.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB