Berita , Gaya Hidup , Pilihan Editor

Amber Heard Ajukan Banding Usai Kalah dari Johnny Depp di Persidangan, Benarkah Karena Tak Mampu Membayar Ganti Rugi?

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Amber Heard Ajukan Banding Usai Kalah dari Johnny Depp di Persidangan, Benarkah Karena Tak Mampu Membayar Ganti Rugi?
Amber Heard Ajukan Banding Usai Kalah dari Johnny Depp di Persidangan, Benarkah Karena Tak Mampu Membayar Ganti Rugi?
HARIANE – Amber Heard ajukan banding usai kalah di persidangan kasus pencemaran nama baik mantan suaminya, Johnny Depp.
Rencana Amber Heard ajukan banding dibeberkan oleh pengacaranya, Elaine Bredehoft beberapa saat usai kliennya dinyatakan bersalah dan harus membayar sejumlah ganti rugi.
Selain mengungkapkan kalau Amber Heard ajukan banding, Elaine Bredehoft juga menyebut kalau kemenangan Johnny Depp merupakan tanda ‘kemunduran’ bagi para wanita.
Seperti yang telah diketahui, beberapa saat usai dinyatakan bersalah oleh juri dalam persidangan, Amber Heard sempat menuliskan pesan di laman Twitter pribadinya.
Dalam unggahannya tersebut ia merasa begitu kecewa dan sedih dengan hasil persidangan. Ia bahkan menyebut kalau hasil persidangan tersebut justru bentuk dari ‘kemunduran’ bagi kaum wanita.
Amber juga mengungkapkan kalau kekalahan yang ia terima di persidangan kasus pencemaran nama baik membuatnya merasa tak memiliki kebebasan berbicara sebagai warga negara Amerika.
Ungkapan Amber Heard tersebut bahkan sempat menuai kontroversi. Tak sedikit publik yang menyerang balik wanita berusia 36 tahun tersebut.
BACA JUGA : Elon Musk Tanggapi Kasus Johnny Depp dan Amber Heard Jelang Putusan Sidang, Elon Musk: Aku Harap Mereka Move On

Alasan Amber Heard Ajukan Banding Usai Kalah dari Johnny Depp

Ungkapan ‘kemunduran bagi wanita’ dikemukakan kembali oleh Elaine Bredehoft ketika ia datang sebagai tamu dalam kanal Youtube TODAY yang tayang tanggal 2 Juni 2022.
Elaine juga mengungkapkan bahwa selama persidangan yang berlangsung selama enam minggu tersebut, Amber Heard sering ‘dijahili’ oleh tim kuasa hukum Johnny Depp.
Menurut Elaine, ini adalah cara yang dilakukan oleh tim pengacara Johhny Depp untuk mengalihkan perhatian juri dalam ruang persidangan hingga mampu memenangkan persidangan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ramalan Zodiak Jumat 17 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Jumat 17 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Kamis, 16 Mei 2024 09:58 WIB
DPC Gerindra Gunungkidul Buka Pendaftaran Pilkada, Ada Nama Wabup Gunungkidul

DPC Gerindra Gunungkidul Buka Pendaftaran Pilkada, Ada Nama Wabup Gunungkidul

Kamis, 16 Mei 2024 09:36 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 16 Mei 2024 Naik Lagi, Cincin 16K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 16 Mei 2024 Naik Lagi, Cincin 16K ...

Kamis, 16 Mei 2024 09:32 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 16 Mei 2024 Makin Meroket, Naik Rp ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 16 Mei 2024 Makin Meroket, Naik Rp ...

Kamis, 16 Mei 2024 09:32 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Cilacap, 16 Mei 2024, Berlangsung 8 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Cilacap, 16 Mei 2024, Berlangsung 8 Jam

Kamis, 16 Mei 2024 08:27 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 16 Mei 2024, Wilayah Ini Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 16 Mei 2024, Wilayah Ini Akan Terdampak

Kamis, 16 Mei 2024 08:27 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 17 Mei 2024 Khusus untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Jumat 17 Mei 2024 Khusus untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Kamis, 16 Mei 2024 07:21 WIB
Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 16-18 Mei 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 16-18 Mei 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Rabu, 15 Mei 2024 23:12 WIB
Jadwal KRL Solo 16-17 Mei 2024, Layanan KRL Pertama dari Stasiun Palur

Jadwal KRL Solo 16-17 Mei 2024, Layanan KRL Pertama dari Stasiun Palur

Rabu, 15 Mei 2024 20:39 WIB
Sandra Dewi Diperiksa Kejagung 10 Jam lebih, Bungkam saat Diserbu Awak Media

Sandra Dewi Diperiksa Kejagung 10 Jam lebih, Bungkam saat Diserbu Awak Media

Rabu, 15 Mei 2024 20:38 WIB