Berita , Jabar , Headline

Bantuan Layanan Kesehatan Korban Gempa Cianjur 2022: Pasien Didominasi Lansia, Ibu, dan Anak

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Bantuan Layanan Kesehatan Korban Gempa Cianjur 2022: Pasien Didominasi Lansia, Ibu, dan Anak
Bantuan layanan kesehatan korban gempa Cianjur dan trauma healing terus dilakukan. (Foto: Instagram/humaspoldajabar)
"Oleh karenanya, upaya jemput bola dari tim medis Brimob seperti ditunggu-tunggu." ujar Dedi dalam keterangan resminya.
Mengerahkan sebanyak 10 personel dalam setiap kunjungan, Brimob Polri akan mengerahkan segala upaya untuk menjangkau daerah yang terisolir sekalipun.
Dengan layanan ini juga Brimob Polri berharap dapat menolong lebih banyak pengungsi dan pasien yang harus segera mendapatkan pertolongan rumah sakit.
Selain pelayanan medis, Polres subang Polda Jawa Barat juga melakukan tindakan untuk mengurangi rasa trauma pada para pengungsi gempa.
Para personel yang tergabung dalam kegiatan ini berupaya memberikan hiburan kepada para pengungsi untuk menghilangkan trauma mereka.
Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat, 25 November 2022 bertempat di Kampung Rancapicung Desa Cibulakan Kecamatan Cugenang.
Tujuan dari kegiatan ini adalah agar korban bencana alam gempa bumi terutama anak-anak dapat terbantu dan kembali ceria pasca alami bencana alam yang merenggut tempat tinggal mereka.
Dilansir dari PMJ News, kegiatan tersebut menyasar para anak-anak korban bencana alam gempa bumi dengan mengahdirkan badut zebra, menyanyi bersama hingga pemberian makanan ringan dan mainan.
Tidak hanya berupa hiburan, Kapolres Subang Polda Jabar AKBP Sumarni S.I.K., SH., MH juga memberikan bantuan berupa beras, minuman, mie, serta makanan kepada para korban.
Sementara itu, data BNPB hingga Jumat, 25 November 2022 menunjukkan ada 110 titik pengungsian yang tersebar di 15 kecamatan.
BACA JUGA : Info Terkini Gempa Cianjur 25 November 2022 Terasa hingga Sukabumi, Ini Keterangan BMKG
Sebanyak 57 titik merupakan pengungsi terpusat dan 53 titik diantara merupakan pengungsian mandiri.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB