Berita , Gaya Hidup , Artikel

Bilqis Prasista Kalahkan Pebulutangkis Nomor 1 Dunia di Uber Cup 2022, Lucunya Ayah Ojak Ikutan Trending Twitter  

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Bilqis Prasista Kalahkan Pebulutangkis Nomor 1 Dunia di Uber Cup 2022, Lucunya Ayah Ojak Ikutan Trending Twitter   
Bilqis Prasista Kalahkan Pebulutangkis Nomor 1 Dunia di Uber Cup 2022, Lucunya Ayah Ojak Ikutan Trending Twitter  
HARIANE – Bilqis Prasista kalahkan pebulutangkis no 1 dunia di Uber Cup 2022 yang diselenggarakan di Bangkok, Thailand. Pertandingan antara keduanya berlangsung dramatis.
Berita Bilqis Prasista kalahkan pebulutangkis no 1 dunia ramai dibicarakan oleh netizen hingga trending di Twitter.
Bilqis Prasista kalahkan pebulutangkis no 1 dunia, Akane Yamaguchi merupakan kebanggaan tersendiri bagi Indonesia. Netizen pun beramai-ramai mengucapkan selamat kepada Bilqis.
Dilansir dari Instagram badminton.ina yang diunggah pada hari Rabu, 11 Mei 2022, Bilqis menang 2 set atas Akane dengan skor 21-19 dan 21-19. Selain itu, Bilqis juga menyumbang 1 poin besar untuk Indonesia
BACA JUGA : Bilqis Kalahkan Akane di Uber Cup 2022, Netizen : Bilqis Pratista Pure Blood Bulutangkis

Ucapan selamat Bilqis Prasista kalahkan pebulutangkis nomor 1 dunia

Banyak dukungan yang diberikan oleh netizen di kolom komentar Instagram atas keberhasilan antara Bilqis Prasista dan Akane.
“Keren banget bilqis bisa mengalahkan ranking 1 dunia,” tulis akun @ainulyaqin.fcbi
“Kereen Rank 332 kalahkan Rank 1 dunia,” tulis akun @thya_galla
“MENANG STRAIGHT GAME LAWAN AKANE, AAAAA KEREN BANGEETT BILQIS,” tulis akun @annysscha
“Gilaaa dia yg menang gue yg pengen nangis terharu anjirrr, pengen teriak sekenceng2nya tapi lagi dikantor. God job bilqis, akhirnya bibit2 baru unggulan Indonesia mulai terlihat setelah sekian lama ga ada,” tulis akun @ninaast4
"Aku lagi falling in love sama generasi baru sektor putri ..Makin kesini makin bagus," tulis @taniasoraya18
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025