Artikel

Cara Cek Skor Kredit dalam BI Checking 2022, Ikuti Langkah Mudah Ini

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Cara Cek Skor Kredit dalam BI Checking 2022, Ikuti Langkah Mudah Ini
Cara Cek Skor Kredit dalam BI Checking 2022, Ikuti Langkah Mudah Ini

HARIANE - Cara cek skor kredit dalam BI Checking 2022 banyak dicari oleh publik belakangan ini.

Cara cek skor kredit dalam BI Checking 2022 ini dapat dilakukan dengan mudah dari rumah melalui perangkat elektronik seperti HP atau laptop.

Cara cek skor kredit dalam BI Checking 2022 bisa diakses melalui SLIK (Sistem Layanan Informasi Keuangan) OJK yang merupakan layanan resmi yang dikeluarkan oleh OJK.

BACA JUGA :
Cara Cek BI Checking Online Melalui SLIK OJK, Ketahui Sebelum Ajukan Pinjaman

Lalu bagaimana cara cek skor kredit dalam BI Checking 2022?

Seseorang yang ingin melakukan pengajuan pinjaman atau kredit harus diperiksa skor kreditnya terlebih dahulu melalui BI Checking atau SLIK OKJ.

Biasanya BI Checking atau SLIK OJK berisikan informasi pencatatan riwayat kredit debitur, baik yang berupa kelancaran maupun non-performing loan atau kegagalan pembayaran.

Tingkatkan Skor Kredit Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK)

Dilansir dalam laman resmi OJK, penilaian atau skor kredit dalam BI checking terdiri dari beberapa jenis.

Skor kredit ini dapat menjadi pertimbangan bagi pihak bank untuk memberikan pinjaman atau tidak.

Berikut 5 kolektibilitas kredit sesuai Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 40/POJK.03/2019 tentang Penilaian Kualitas Aset Bank Umum:

Kolektibilitas 1 : Lancar, apabila debitur selalu membayar pokok dan bunga tepat waktu. Perkembangan rekening baik, tidak ada tunggakan, serta sesuai dengan persyaratan kredit.
Kolektibilitas 2 : Dalam Perhatian Khusus, apabila debitur menunggak pembayaran pokok dan/atau bunga antara 1-90 hari.
Tags
Ads Banner

BERITA TERKINI

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB