Berita , Jabodetabek

Cara Daftar Mudik Gratis Jakarta 2024, Dibuka Mulai 20 Maret

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Cara Daftar Mudik Gratis Jakarta 2024, Dibuka Mulai 20 Maret
Pendaftaran mudik gratis Jakarta 2024 dibuka mulai 20 Maret 2024 untuk 19 tujuan kabupaten/kota. (Ilustrasi: Freepik/jcomp)

Dishub juga menyediakan angkutan balik bagi pemudik di mana jadwal keberangkan truk pengangkut sepeda motor adalah 13 April 2024 dari tujuh terminal tujuan ke Terminal Pulogadung. Sedangkan jadwal keberangkatan bus balik pada 14 April 2024 dari 19 terminal tujuan ke Terminal Terpadu Pulo Gebang. 

Syarat dan Cara Daftar Mudik Gratis Jakarta 2024

Syarat yang harus disiapkan bagi calon peserta mudik gratis Pemprov Jakarta tahun ini adalah Kartu Keluarga (KK), diutamakan KTP DKI Jakarta, dan STNK bagi yang membawa sepeda motor.

Masyarakat bisa melakukan pendaftaran di laman https://mudikgratis.jakarta.go.id dengan mengisi data-data yang diperlukan. Pendaftaran akan tetap dibuka sampai kuota terpenuhi. 

Masing-masing pendaftar bisa menambahkan maksimal tiga anggota keluarga yang terdaftar dalam satu KK. 

Setelah melakukan pendaftaran online, calon peserta wajib melakukan verifikasi dengan membawa salinan kelengkapan administrasi ke lokasi verifikasi terdekat. Berikut adalah lokasi verifikasi yang disediakan:

1. Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta: Jalan Taman Jatibaru No.1, Gambir, Jakarta Pusat, Jakarta 10150 Call Center: 0895 3311 0999 6 

2. Suku Dinas Perhubungan Kota Administrasi Jakarta Selatan: Jl. MT. Haryono καν. 45-46 Cikoko, Kec. Pancoran, Jakarta Selatan, Jakarta 12770 Call Center: 0852 1544 5656 

3. Suku Dinas Perhubungan Kota Administrasi Jakarta Utara: Jl. Plumpang Semper, Tugu Selatan Kec. Koja, Jakarta Utara, Jakarta Call Center: 0852 1544 5665 

4. Suku Dinas Perhubungan Kota Administrasi Jakarta Pusat: JI. Pasar Senen No.5, RW.3, Senen, Kota Jakarta Pusat, Jakarta 10410 Call Center: 0852 1544 5655 

5. Suku Dinas Perhubungan Kota Administrasi Jakarta Timur Jl. Perserikatan No. 1 RT 2 RW 8, Jati, Pulogadung Jakarta Timur (Terminal Rawamangun) Call Center: 0895 3311 0999 3 

6. Suku Dinas Perhubungan Kota Administrasi Jakarta Barat Jl. Raya Ring Road, Rawa Buaya, Cengkareng Jakarta Barat, Jakarta 11760 Call Center: 0895 3311 0999 6.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB