Berita

Cara Mengajukan Bantuan Lembaga Mitra Pendidikan Kemenag, Cukup Lakukan Hal Ini

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Cara Mengajukan Bantuan Lembaga Mitra Pendidikan Kemenag, Cukup Lakukan Hal Ini
Cara Mengajukan Bantuan Lembaga Mitra Pendidikan Kemenag, Cukup Lakukan Hal Ini
HARIANE – Kementerian Agama Republik Indonesia telah membuka pengajuan bantuan lembaga mitra pendidikan.
Dilansir dari laman resmi Kemenag RI, bantuan lembaga mitra pendidikan akan diberikan setelah melalui mekanisme seleksi proposal program.
Lantas bagaimana cara mengajukan bantuan lembaga mitra pendidikan yang diselenggarankan oleh Kemenag? Simak ulasan selengkapnya di bawah ini.

Cara Mengajukan Bantuan Lembaga Mitra Pendidikan Kemenag

Kabar gembira bagi seluruh lembaga mitra, lembaga profesi pendidikan Islam atau organisasi pendidikan Islam karena saat ini Kemenag telah membuka pendaftaran untuk mengajukan bantuan.
Bantuan yang diselenggarakan oleh Kemenag ini bertujuan untuk meningkatkan mutu pendidikan bagi guru dan tenaga kependidikan di Madrasah.
BACA JUGA : Cara Daftar Kompetisi Robotik Madrasah 2022, Total Hadiah Rp 300 Juta
Sebagai upaya peningkatan kompetensi GTK Madrasah Tahun 2022, kami berikan bantuan kepada Lembaga Mitra, Lembaga Profesi Pendidikan Islam/Organisasi Pendidikan Islam,” tutur Muhammad zain selaku Direktur Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah.
Menurut Muhammad Zain, untuk meningkatkan kualitas guru dan tenaga kependidikan di Madrasah diperlukan kerjasama dari berbagai pihak.
Seperti Kementerian Agama, Lembaga Pendidikan Islam, Organisasi Profesi Pendidikan Islam, Organisasi Kemasyarakatan Islam, Yayasan Pendidikan Islam serta LSM yang bergerak dalam Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB).
Zain lantas menambahkan kalau bantuan ini berupa pembiayaan anggaran untuk memberikan fasilitas serta dukungan kebutuhan operasional dalam pengembangan mutu Madrasah.
Bantuan ini berupa pembiayaan seluruh atau sebagian komponen anggaran untuk fasilitasi dan dukungan kebutuhan operasional dalam pelaksanaan kegiatan pengembangan mutu madrasah, juga bagi keperluan menstimulasi dukungan da partisipasi masyarakat,” imbuhnya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Minggu, 27 Juli 2025
King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

Minggu, 27 Juli 2025
Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Sabtu, 26 Juli 2025
Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Sabtu, 26 Juli 2025