Idul Fitri 1444H

Catat! Inilah Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri, Anak, Pasangan dan Keluarga

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
niat zakat fitrah
Inilah bacaan niat zakat fitrah yang wajib untuk diketahui. (Freepik/freepik)

HARIANE – Menjelang 1 Syawal, banyak umat Islam yang mulai mencari bagaimana niat zakat fitrah untuk diri sendiri maupun anggota keluarga lainnya.

Seperti yang diketahui, umat Islam diwajibkan untuk berniat baik dengan isyarat dalam hati maupun secara lisan sebelum melakukan suatu ibadah

Lalu bagaimana niat membayar zakat fitrah untuk diri sendiri? Dan apakah niat ibadah tersebut boleh diwakilkan? Simak penjelasan selengkapnya dibawah ini.

Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Sanak Keluarga

Berbeda dengan ibadah lain seperti shalat dan puasa, niat untuk membayar zakat fitrah boleh diwakilkan oleh salah satu anggota keluarga.

Misalnya zakat fitrah untuk seorang istri dilafadzkan oleh sang suami. Namun tentu saja ada sedikit perubahan pada bagian tertentu saat membaca niat tersebut.

Dilansir dari situs NU Online, berikut ini adalah niat zakat fitrah untuk diri sendiri, pasangan, anak dan keluarga yang sebaiknya diketahui.

1.       Niat membayar zakat fitrah untuk diri sendiri

niat zakat fitrah
Niat bayar zakat fitrah untuk diri sendiri. (NU Online)

Artinya, “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, wajib karena Allah,”.

2.       Niat membayar zakat fitrah untuk istri

niat zakat fitrah
Niat bayar zakat fitrah untuk istri. (NU Online)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hasil Evaluasi BPKP DIY, Pemkab Bantul Diminta Perluas Jangkauan Program

Hasil Evaluasi BPKP DIY, Pemkab Bantul Diminta Perluas Jangkauan Program

Senin, 12 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 12 Mei 2025 Berapa? Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Senin 12 Mei 2025 Berapa? Cek Rinciannya Disini

Senin, 12 Mei 2025
Daftar Kloter Jemaah Haji Berangkat 13 Mei 2025, Cek Jam Penerbangannya Disini Yuk!

Daftar Kloter Jemaah Haji Berangkat 13 Mei 2025, Cek Jam Penerbangannya Disini Yuk!

Senin, 12 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 12 Mei 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 12 Mei 2025, Naik atau Turun?

Senin, 12 Mei 2025
Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Minggu, 11 Mei 2025
Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Minggu, 11 Mei 2025
Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Minggu, 11 Mei 2025
Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Minggu, 11 Mei 2025
Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Minggu, 11 Mei 2025
Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025