Gaya Hidup , Kuliner

Daftar Harga Menu Mcd x New Jeans, Gratis Merch yang Berbeda di Tiap Minggu

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Mcd x New Jeans
Daftar harga menu Mcd x New Jeans. (Foto: Instagram/mcdonaldsid)

HARIANE - Setelah menghadirkan kolaborasi bersama BTS, kini restoran cepat saji McDonald's (McD) kembali hadir dengan kolaborasinya bersama girl group asal Korea dengan menu McD x New Jeans.

Kolaborasi dalam kampanye menu Mcd x New Jeans hadir di 10 wilayah Asia, mulai dari Korea Selatan, Filipina, Thailand, Indonesia, Brunei, Malaysia, Hong Kong, Taiwan, Singapura, dan Vietnam.

Dengan bertajuk 'NewJeans Chicken Dance Campaign' (Kampanye Menari Ayam NewJeans), McD memulai kolaborasinya pertama kali di Korea Selatan pada 01 Juni 2023.

Kemudian di Indonesia menu Mcd x New Jeans baru diluncurkan pada 12 Juli 2023.

Produk kolaborasi ini menawarkan kemasan khusus dengan desain menu McD, Logo M, dan karakter kelinci sebagai identitas grup New Jeans.

Lalu berapa kira-kira daftar harga menu Mcd x New Jeans? Simak selengkapnya dibawah ini.

Daftar Harga Menu Mcd x New Jeans

Menu McD x New Jeans dapat dibeli mulai 12 Juli 2023. (Foto: Instagram/mcdonaldsid)

Menu Mcd x New Jeans terdapat empat macam yang disebut sebagai kategori K-Meals. 

- Paket Hemat Large McSpicy : Rp 61.000

Berisi chicken burger, kentang, dan cola.

- Paket Hemat Large McNuggets 6 pcs : Rp 62.000

Ads Banner

BERITA TERKINI

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025
Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Selasa, 01 April 2025
Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Selasa, 01 April 2025
Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Selasa, 01 April 2025
Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Selasa, 01 April 2025
Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Selasa, 01 April 2025
Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025