Budaya , Artikel

Dalil Merayakan Maulid Nabi Muhammad dari 4 Madzhab

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
dalil merayakan Maulid Nabi
Inilah dalil merayakan Maulid Nabi dari empat Madzhab yang sebaiknya diketahui. (Pexels/Edanur Sonkaya)
dalil merayakan Maulid Nabi
Dalil dari Imam As-Suyuthi tentang cara merayakan Maulid Nabi Muhammad. (NU Online)

Artinya, “Sunah bagi kami untuk memperlihatkan rasa syukur dengan cara memperingati Maulid Rasulullah, berkumpul, membagikan makanan, dan beberapa hal lain dari berbagai macam bentuk ibadah dan luapan rasa kegembiraan,”.

Berbeda dengan ulama Syafi’iyyah, kalangan Hanafiyyah menjadikan penjelasan dari Syaikh Ibnu ‘Abidin sebagai dalil merayakan Maulid Nabi. Berikut bunyinya :

dalil merayakan Maulid Nabi
Dalil dari Syaikh Ibnu Abidin tentang merayakan Maulid Nabi Muhammad. (NU Online)

Artinya, “Ketahuilah bahwa salah satu bid’ah mahmudah (bid’ah yang baik) adalah perayaan Maulid Nabi pada bulan dilahirkannya Rasulullah,”.

Untuk kalangan madzhab Maliki, menggunakan dalil dari Al Imam Ibnu Al Haj dengan bunyi sebagai berikut :

dalil merayakan Maulid Nabi
Dalil dari Imam Ibnu Al Haj tentang merayakan Maulid Nabi Muhammad. (NU Online)

Artinya, “ Tidaklah suatu rumah atau tempat yang didalamnya dibacakan Maulid Nabi, kecuali malaikat mengelilingi penghuni tempat tersebut dan Allah memberikan limpahan rahmat dan keridhoan-Nya,”.

Terakhir, dari kalangan madzhab Hanbali, menggunakan dalil merayakan Maulid Nabi Muhammad dari keterangan Imam Ibnu Taimiyyah, yaitu :

dalil merayakan Maulid Nabi
Dalil dari Imam Ibnu Taimiyyah tentang merayakan Maulid Nabi Muhammad. (NU Online)

Mengagungkan Maulid Nabi dan menjadikannya sebagai hari raya telah dilakukan oleh sebagian manusia dan mereka mendapatkan padaha besar atau tradisi tersebut lantaran memiliki niat yang baik dan karena mengagungkan Rasulullah,”.

Bahkan menurut keterangan dari Al-Syaikh Al Mubasyir Al Tharazi, seharusnya perayaan Maulid Nabi menjadi sarana dakwah yang efektif.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Minggu, 24 November 2024 06:18 WIB
Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Minggu, 24 November 2024 05:51 WIB
Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Minggu, 24 November 2024 05:42 WIB
2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

Minggu, 24 November 2024 00:16 WIB
Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Sabtu, 23 November 2024 21:43 WIB
Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Sabtu, 23 November 2024 19:43 WIB
Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB