Berita , Gaya Hidup

Desta Gugat Cerai Natasha Rizky, Diduga Selingkuh dengan Gege Elisa

profile picture Fatimah Nuraini
Fatimah Nuraini
Desta Gugat Cerai Natasha Rizky
Desta gugat cerai Natasha Rizky dan diduga berselingkuh. (Foto: Instagram/desta80s)

HARIANEDesta gugat cerai Natasha Rizky setelah pernikahannya berjalan selama 10 tahun lamanya.

Di tengah berita perceraian yang sedang memanas, Desta diduga selingkuh dengan seorang wanita muda.

Rumor perselingkuhan Desta tersebut pun sontak membuat penggemar geram dan langsung menghakimi sang presenter.

Gege Elisa Diduga Penyebab Desta Gugat Cerai Natasha Rizky

Baru-baru ini beredar di media sosial terkait dugaan penyebab Desta gugat cerai Natasha Rizky.

Terlihat dari unggahan video TikTok @thantanss yang memperlihatkan seorang lelaki yang diduga sebagai Desta mengenakan hoodie berwarna hijau.

Lelaki tersebut terlihat berjalan keluar dari sebuah bioskop sembari merangkul seorang wanita.

Tidak ada keterangan yang pasti siapa lelaki dalam video tersebut, namun banyak warganet yang berspekulasi dan menyebutkan bahwa hoodie tersebut mirip dengan milik Desta.

Sampai saat ini belum ada klarifikasi dari Desta terkait video tersebut, namun banyak netizen yang langsung menghakimi pria 46 tahun itu.

Akun Instagram Desta pun langsung dibanjiri oleh komentar. Tidak hanya itu, netizen juga berusaha untuk mencari siapa wanita dalam video tersebut.

Tidak sedikit warganet yang menyebut jika wanita cantik itu adalah aktris bernama Gege Elisa. Keduanya terlibat dalam acara tenis yang digelar oleh Raffi Ahmad.

Netizen pun langsung menyerang kolom komentar akun Instagram @gegeelisa94 dan berasumsi bahwa Gege merupakan selingkuhan Desta.

Ads Banner

BERITA TERKINI

TNI AD Bangun 10 Sumur Bor di Gunungkidul, KSAD Maruli Simanjuntak: Bentuk Balas ...

TNI AD Bangun 10 Sumur Bor di Gunungkidul, KSAD Maruli Simanjuntak: Bentuk Balas ...

Rabu, 28 Mei 2025
Motor Menabrak Truk di Gunungkidul, Pengendara Alami Sejumlah Luka

Motor Menabrak Truk di Gunungkidul, Pengendara Alami Sejumlah Luka

Rabu, 28 Mei 2025
Pengamanan di Bandara YIA Diperketat Jelang Kedatangan Presiden Perancis

Pengamanan di Bandara YIA Diperketat Jelang Kedatangan Presiden Perancis

Rabu, 28 Mei 2025
51 KK Warga Sleman Terima Bantuan Kebencanaan

51 KK Warga Sleman Terima Bantuan Kebencanaan

Rabu, 28 Mei 2025
Persiapan Puncak Haji 2025, Pasangan Jemaah yang Terpisah Akan Digabung

Persiapan Puncak Haji 2025, Pasangan Jemaah yang Terpisah Akan Digabung

Rabu, 28 Mei 2025
Tak Kunjung Pulang, Lansia Ditemukan Tenggelam di Sungai Makmur Kedurus Surabaya

Tak Kunjung Pulang, Lansia Ditemukan Tenggelam di Sungai Makmur Kedurus Surabaya

Rabu, 28 Mei 2025
Polda DIY Tetapkan 3 Tersangka Kasus Tipikor Penyewaan TKD Maguwoharjo

Polda DIY Tetapkan 3 Tersangka Kasus Tipikor Penyewaan TKD Maguwoharjo

Rabu, 28 Mei 2025
Jadwal Penerbangan 16 Kloter Jemaah Haji Berangkat 29 Mei 2025

Jadwal Penerbangan 16 Kloter Jemaah Haji Berangkat 29 Mei 2025

Rabu, 28 Mei 2025
Manfaatkan Lahan Kritis, PT PLN dan Pemprov DIY Jalin Kerjasama Kembangkan Tanaman Multifungsi ...

Manfaatkan Lahan Kritis, PT PLN dan Pemprov DIY Jalin Kerjasama Kembangkan Tanaman Multifungsi ...

Rabu, 28 Mei 2025
Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Rabu 28 Mei 2025 Turun Rp 28.000 ...

Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Rabu 28 Mei 2025 Turun Rp 28.000 ...

Rabu, 28 Mei 2025