Gaya Hidup

Drakor Baru Park Seo Joon, Bermain Peran dengan Han So Hee dalam Drama Gyeongseong Creature

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Drakor Baru Park Seo Joon
Drakor baru Park Seo Joon, Gyeongseong Creature. (Foto instagram/Park Seo Joon)

Gyeongseong Creature, Darkor Baru Park Seo Joon

Dilansir dari Netflix, Gyeongseong Creature merupakan salah satu seri televisi Korea Selatan yang rilis tahun 2023. Drama ini juga salah satu judul drakor baru Park Seo Joon, yang mana akan bermain peran dengan Han So-hee.

Gyeongseong Creature mengisahkan tentang orang-orang yang tengah bertarung sengit di perbatasan antara hidup dan mati. Berlatar belakang pada musim semi tahun 1945, dimana Gyeongseong berada pada fase tergelapnya.

Drama baru ini akan lebih fokus pada dua tokoh utama yakni Jang Tae Sang yang diperankan Park Seo Joon dan Yun Chae Ok yang diperankan Han So Hee.

Jang Tae sendiri adalah seorang pria terkaya di Gyeongseong yang memiliki usaha pegadaian yakni Golden Jade House dengan sifat mudah bergaul.

Sedangkan Yun Chae Ok adalah wanita muda yang tengah melakukan pencarian orang hilang. Dirinya digambarkan sebagai wanita tangguh dan memiliki kemampuan menggunakan berbagai jenis senjata.

Drama yang disutradarai oleh Jung Dong-Yoon ini mengangkat genre sejarah dan juga thriller yang diproduksi oleh rumah produksi Story & Pictures Media.

Sedangkan skenario ditulis oleh Kang Eun-Kyung, penulis yang pernah menggarap drama Dr.Romantic dan Gu Family Book.

Demikian informasi mengenai drakor baru Park Seo Joon, drama yang mengangkat genre thriller tentang pertarungan sengit dalam melawan monster.****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Minggu, 27 Juli 2025
King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

Minggu, 27 Juli 2025
Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Sabtu, 26 Juli 2025
Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Sabtu, 26 Juli 2025