Gaya Hidup

9 Judul Drama Korea Baru yang Tayang Bulan November 2022, Bakal Ada Aktor Song Joong-ki

profile picture Syarifatun
Syarifatun
9 Judul Drama Korea Baru yang Tayang Bulan November 2022, Bakal Ada Aktor Song Joong-ki
9 Judul Drama Korea Baru yang Tayang Bulan November 2022, Bakal Ada Aktor Song Joong-ki
HARIANE-Judul drama Korea baru yang tayang pada Bulan November kini sudah dapat dilihat melalui laman ini.
Adanya judul drama Korea baru yang akan tayang Bulan November menjadi berita gembira, terutama para penggemar Korea.
Lalu apa saja judul drama Korea yang akan tayang Bulan November?
9 Judul Drama Korea Baru yang Tayang Bulan November 2022 Dilansir dari Korean Binge
1. The Fabulous
Judul drama korea baru The Fabulous
Judul drama korea baru, The Fabulous. (Foto by Koreanbinge)
Drama Korea yang akan tayang bulan November yang pertama ada The Fabulous, yakni drama yang menceritakan tentang persahabatan empat orang dalam mengejar impian.
Bersamaan dengan menyulap pekerjaan yang menuntut, dilemma romantis serta keadaan kota yang liar ketika malam.
BACA JUGA :
7 Judul Drama Korea Baru yang Tayang Oktober 2022, Ada Aktor Choi Si-won, Kim Hye-soo, dan Doh Kyung-so
The Fabulous ini mengangkat genre romance, comedy, dan drama. Selain itu, drama yang disutradarai oleh Kim Jeong-hyeong ini, akan tayang pada 4 November 2022 melalui Netflik.
Drama yang berjumlah delapan episode ini, akan menampilkan Chae Soo-bin dan Choi Min-ho sebagai pemeran utama.

2. The First Responders

Judul Drama korea baru
Drama korea baru tayang November The First Responders. (Foto Koreanbinge)
Drama Korea baru berikutnya ada The First Responders, yang mana akan melibatkan Kim Rae-won, Son Ho-jun, dan Gong Seung-yeon.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025
Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Selasa, 22 April 2025
Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025