Berita , D.I Yogyakarta

Evakuasi Ternak Hidup Longsor Gunungkidul, Seekor Kambing Lemas Setelah Tertimbun Tanah 4 Hari

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Evakuasi Ternak Hidup Longsor Gunungkidul, Seekor Kambing Lemas Setelah Tertimbun Tanah 4 Hari
Evakuasi Ternak Hidup Longsor Gunungkidul, Seekor Kambing Lemas Setelah Tertimbun Tanah 4 Hari
HARIANE – Evakuasi ternak hidup longsor Gunungkidul dilakukan oleh petugas tim SAR Gabungan pada Selasa, 22 November 2022.
Evakuasi ternak hidup longsor Gunungkidul dilakukan saat petugas sedang berusaha melalukan pencarian terhadap dua korban yang masih tertimbun tanah lumpur sejak Sabtu, 19 November 2022.
Evakuasi ternak hidup longsor Gunungkidul berupa satu ekor kambing ini merupakan kejadian yang cukup sekaligus menjadi keajaiban di tengah musibah yang sedang melanda bumi Gunungkidul.
Pasalnya, kambing tersebut tertimbun selama 4 hari bersama dengan 4 ekor kambing lainnya yang sudah mati.
BACA JUGA : 1 Jenazah Korban Longsor di Blembem Gunungkidul Ditemukan, 1 Lagi Masih Hilang

Evakuasi Ternak Hidup Longsor Gunungkidul Bersamaan dengan Penemuan 2 Korban yang Dicari

Evakuasi Ternak Hidup Longsor Gunungkidul
Petugas gabungan dan warga setempat melakukan proses pencarian terhadap dua korban longsor di Semin, Gunungkidul. (Foto: Instagram/tugubatas62)
Seperti artikel yang tayang di Harianejogja.com dengan judul ‘Petugas Evakuasi Korban Longsor Gunungkidul Temukan 1 Kambing Masih Hidup, Tertimbun Bersama Pemiliknya’ pada Rabu, 23 November 2022, berikut adalah info soal penemuan satu ekor kambing masih hidup setelah tertimbun.
Pencarian tim SAR gabungan atas 2 korban longsor di Semin, Candirejo, Gunungkidul, Yogyakarta berakhir dengan ditemukannya korban dalam keadaan meninggal dunia.
Dua korban yang merupakan ibu dan anak perempuan berusia 90 dan 55 tahun itu ditemukan setelah proses pencarian selama 4 hari.
Keduanya menjadi korban dari bencana hidrometeorologi yang melanda sebagian wilayah Gunungkidul pada Sabtu, 19 November 2022 lalu.
Evakuasi Ternak Hidup Longsor Gunungkidul
Evakuasi Ternak Hidup Longsor Gunungkidul
Polres Gunungkidul mengungkapkan evakuasi ternak hidup longsor Gunungkidul dilakukan bersamaan dengan pencarian korban longsor. Tim SAR gabungan disebut sedang melakukan pencarian di area yang tercium bau bangkai.
Setelah digali ternyata sumber bau adalah bangkai-bangkai kambing yang merupakan ternak milik kedua korban tanah longsor. Ada 5 hewan ternak kambing yang ditemukan, satu masih dalam keadaan hidup meski lemas.
Ads Banner

BERITA TERKINI

‎Komnas HAM Temui Keluarga Diplomat Kemlu di Bantul, Ini yang Dicari

‎Komnas HAM Temui Keluarga Diplomat Kemlu di Bantul, Ini yang Dicari

Rabu, 23 Juli 2025
Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Rabu, 23 Juli 2025
Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Rabu, 23 Juli 2025
Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Rabu, 23 Juli 2025
Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Rabu, 23 Juli 2025
Kecelakaan di Gunung Sindur Bogor Pagi ini, Pemotor Adu Banteng Diduga Gegara Hal ...

Kecelakaan di Gunung Sindur Bogor Pagi ini, Pemotor Adu Banteng Diduga Gegara Hal ...

Rabu, 23 Juli 2025
Sesosok Mayat dengan Luka di Dahi, Ditemukan dibawah Jembatan Glagah

Sesosok Mayat dengan Luka di Dahi, Ditemukan dibawah Jembatan Glagah

Rabu, 23 Juli 2025
Kecelakaan di Jalan Magelang Hari ini Tewaskan 1 Orang, 3 Korban Terlupa Parah

Kecelakaan di Jalan Magelang Hari ini Tewaskan 1 Orang, 3 Korban Terlupa Parah

Rabu, 23 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Manggarai 23-29 Juli 2025, Jam Berangkat Pertama Pukul 04.13 WIB

Jadwal KRL Bogor Manggarai 23-29 Juli 2025, Jam Berangkat Pertama Pukul 04.13 WIB

Rabu, 23 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Meroket Tajam, Yakin Mau ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Meroket Tajam, Yakin Mau ...

Rabu, 23 Juli 2025