Berita

Gempa Banten Hari Ini M 5,4 Tidak Berpotensi Tsunami, Terasa Hingga Bogor

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
gempa Banten hari ini
Gempa Banten hari ini Rabu, 10 Mei 2023 berkekuatan M 5,4. (Foto: BMKG)

HARIANE – Telah terjadi gempa Banten hari ini Rabu, 10 Mei 2023 pada pukul 11.24 WIB dengan kekuatan sebesar magnitudo 5,4. 

Gempa Banten BMKG mencatat pusat guncangan berada di kedalaman 10 km berjarak 78 km sebelah barat laut Sumur, Banten tepatnya di 6,47 LS, 104,90 BT.

Gempa Banten 10 Mei 2023 yang dirasakan hingga Bogor ini dilaporkan tidak berpotensi tsunami.

Gempa Banten Hari Ini Dirasakan Hingga Bogor dan Jakarta

BMKG mengeluarkan informasi bahwa telah terjadi gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 5,4 di sebelah barat laut Sumur, Banten.

Meski tidak berpotensi tsunami, gempa dirasakan hingga ke wilayah sekitar yaitu Pandeglang, Sukabumi, Lebak, Serang, Cilegon, Kota Tangerang, Tangerang Selatan, Bogor, hingga Jakarta. 

Hingga saat ini, belum ada laporan kerusakan maupun adanya korban gempa Banten hari ini. ****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Warga Kulon Progo Antre Sembako Murah di Operasi Pasar Alun-Alun Wates

Warga Kulon Progo Antre Sembako Murah di Operasi Pasar Alun-Alun Wates

Jumat, 14 Maret 2025
Ramadhan Berkah! Polres Bantul dan Forum Wartawan Bagi-bagi Takjil Untuk Warga

Ramadhan Berkah! Polres Bantul dan Forum Wartawan Bagi-bagi Takjil Untuk Warga

Jumat, 14 Maret 2025
Pengangkatan CASN Ditunda 7 Bulan, Pakar UMY Nilai Perencanaan Pemerintah Tak Dilakukan dengan ...

Pengangkatan CASN Ditunda 7 Bulan, Pakar UMY Nilai Perencanaan Pemerintah Tak Dilakukan dengan ...

Kamis, 13 Maret 2025
Jelang Idul Fitri, Ratusan Warga Kulon Progo Tukarkan Uang Kertas Baru

Jelang Idul Fitri, Ratusan Warga Kulon Progo Tukarkan Uang Kertas Baru

Kamis, 13 Maret 2025
Polisi Benarkan Penabrak Tenda Pasar Ramadhan dalam Kondisi Mabuk

Polisi Benarkan Penabrak Tenda Pasar Ramadhan dalam Kondisi Mabuk

Kamis, 13 Maret 2025
Penggunaan Alat Pertanian Modern Masih Rendah, DPP Gunungkidul Bagikan Belasan Unit Traktor Untuk ...

Penggunaan Alat Pertanian Modern Masih Rendah, DPP Gunungkidul Bagikan Belasan Unit Traktor Untuk ...

Kamis, 13 Maret 2025
PSS Sleman Bisa Kembali Berlaga di Stadion Maguwoharjo Usai Direnovasi

PSS Sleman Bisa Kembali Berlaga di Stadion Maguwoharjo Usai Direnovasi

Kamis, 13 Maret 2025
Hukum Bersetubuh saat Siang Hari Ramadhan, Pasutri Wajib Tahu

Hukum Bersetubuh saat Siang Hari Ramadhan, Pasutri Wajib Tahu

Kamis, 13 Maret 2025
Polda DIY Amankan Pelaku Penimbunan BBM Bersubsidi, Begini Modus Pelaku

Polda DIY Amankan Pelaku Penimbunan BBM Bersubsidi, Begini Modus Pelaku

Kamis, 13 Maret 2025
Dianggap Masih Murah, Penjualan Minyakita Tetap Jalan Meski Tak Sesuai Takaran

Dianggap Masih Murah, Penjualan Minyakita Tetap Jalan Meski Tak Sesuai Takaran

Kamis, 13 Maret 2025