Berita

Heboh! Seekor Sapi Kurban Kabur di Padang Sebabkan Pengendara Motor Jatuh

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Seekor sapi kurban kabur di Padang
Seekor sapi kurban kabur di Padang mengehbohkan penggunan jalan. (Ilustrasi: Freepik/wiresstock)

HARIANE - Seekor sapi kurban kabur di Padang terjadi pada Selasa, 27 Juni 2023 malam hari yang menyebabkan pengendara motor terjatuh dari kendaraannya. 

Peristiwa sapi di Padang kabur tersebut terekam kamera video amatir yang menunjukkan hewan kurban tersebut terus berlari di pinggir jalan raya. 

Sapi yang nampak berlari kencang tersebut berusaha dikendalikan oleh warga yang mengendarai motor agar tidak membahayakan orang lain. 

Seekor Sapi Kurban Kabur di Padang

Seekor sapi kurban kabur di Padang
Sapi yang kabur tersebut menabrak seorang pengendara motor. (Foto: Instagram/utagabinnn)

Akun Instagram @utagabinnnn membagikan sebuah video melalui story-nya dengan menunjukkan kejadian seekor sapi kurban kabur di Padang pada malam hari.

Sapi tersebut berlari di jalur yang melawan arus lalu lintas. Klakson terdengar beberapa kali karena sapi tersebut.

Sapi yang kabur ini membuat heboh pengguna jalan, pasalnya ia mengganggu pengendara lain yang hendak melintas di jalan tersebut.

Terlihat juga salah satu motor yang ditumpangi dua orang sedang mengejar sapi tersebut. Sambil berusaha mengejar dan menangkap sapi yang kabur, pengendara motor tersebut memberikan aba-aba kepada pengendara lain agar menghindar. 

Karena berlari cukup kencang sampai membuat warga yang berada di pinggir jalan berlarian, sapi di Padang kabur itu pun menyebabkan pengendara motor lainnya yang sedang berboncengan terjatuh ke aspal. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025