Gaya Hidup

Ide Lomba 17 Agutus untuk Kegiatan Bersama, Seru dan Kocak Dijamin Meriah

profile picture Siti Qolifah
Siti Qolifah
Ide lomba 17 agustus
Ide Lomba 17 Agustus. (Foto : Pixabay/DavitPeterson)

HARIANE - Tanggal 17 Agutus merupakan hari kemerdekaan Republik Indonesia yang dimeriahkan oleh seluruh warga negara di Indonesia. Momen peringatan Hari Kemerdekaan RI sering dimeriahkan dengan beragam lomba, mulai dari tingkat RT/RW sampai di sekolah dan kantor.

Tujuan lomba ini biasanya menguji kekompakan. Lomba-lomba yang dimainkan akan membuat suasana makin semarak dan ceria.

Agar keseruan 17 Agustus kali ini berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, tentu perlu menambahkan beberapa lomba 17 Agustus yang tidak biasa. Berikut ini beberapa rekomendasi ide lomba 17 Agustus yang bisa dicoba.

Ide Lomba 17 Agutus Hari Kemerdekaan RI

Dilansir akun Youtube Studio Kreasi terdapat beberapa ide Lomba 17 Agustus untuk memeriahkan kemerdekaan RI yaitu :

1. Lomba Sepeda Lambat

Ide lomba 17 Agustus yang pertama yaitu Lomba sepeda lambat. jika biasanya mereka yang tercepat adalah yang menang. Nah, kali ini bagaimana kalau kita balik menjadi yang terlambatlah yang akan menang.

2.Lomba Balap Karung dengan Helm

Lomba balap karung dengan helm dapat dijadikan Ide Lomba 17 Agutus. Lomba balap karung tentu sudah biasa. Tapi jika pesertanya anak-anak dan disuruh menggunakan helm orang dewasa, pasti akan menjadi lucu. Mereka akan merasa berat dan kesulitan sampai ke finish. Di lomba ini, peserta dengan sepedanya akan berusaha selambat mungkin dan tidak terjatuh untuk sampai ke garis finish

3.Lomba Tahan Ketawa

Anak kecil lebih mudah tertawa daripada orang dewasa. Jika jadi peserta lomba tahan ketawa, pasti mereka akan kesulitan. Goda mereka dengan video lucu, gerakan lucu, dengan gelitikan, atau disuruh saling menatap dengan peserta lain.

4.Futsal Daster Helm

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemkab Kulon Progo Dorong Modernisasi Pertanian Demi Tingkatkan Produktivitas

Pemkab Kulon Progo Dorong Modernisasi Pertanian Demi Tingkatkan Produktivitas

Kamis, 24 April 2025
Mudahkan Akses, Dinas Kominfo Kulon Progo Perluas Jaringan Internet

Mudahkan Akses, Dinas Kominfo Kulon Progo Perluas Jaringan Internet

Kamis, 24 April 2025
Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rabu, 23 April 2025
Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Rabu, 23 April 2025
Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Rabu, 23 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Rabu, 23 April 2025
Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Rabu, 23 April 2025
Tindak Lanjuti Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Kulon Progo, Pertamina Putus Kontrak 5 ...

Tindak Lanjuti Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Kulon Progo, Pertamina Putus Kontrak 5 ...

Rabu, 23 April 2025
78 CPNS Gunungkidul Terima SK Pengangkatan

78 CPNS Gunungkidul Terima SK Pengangkatan

Rabu, 23 April 2025
Polda DIY Bongkar Penyalahgunaan LPG Bersubsidi, Begini Modus Operandinya

Polda DIY Bongkar Penyalahgunaan LPG Bersubsidi, Begini Modus Operandinya

Rabu, 23 April 2025