Berita , Wisata

Info Tiket Festival Lampion di Borobudur: Cara Beli, Lokasi, Jadwal

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Tiket Festival Lampion di Borobudur
Informasi soal cara beli dan harga tiket festival lampion di Borobudur pada puncak hari raya Waisak 4 Juni 2023. (Foto: Instagram/buddhazine)

HARIANE – Info tiket festival lampion di Borobudur dalam perayaan hari raya Waisak pada Minggu, 4 Juni 2023 bisa disimak di sini.

Festival Lampion Waisak 2023 akan dilaksanakan di Candi Borobudur dengan melepaskan ribuan lampion ke angkasa sebagai simbol memanjatkan doa-doa kepada Yang Maha Kuasa. 

Tiket festival lampion Borobudur dibanderol dengan harga mulai dari Rp 315.000, belum termasuk harga masuk kawasan candi.

Bagi yang ingin menyaksikan atau ikut menerbangkan lampion di Candi Borobudur, bisa segera mengamankan tiketnya karena peminat yang cukup tinggi. 

Jadwal, Lokasi, dan Pembelian Tiket Festival Lampion di Borobudur

Tiket Festival Lampion di Borobudur
Suasana pelepasan lampion di puncak perayaan Waisak di Candi Borobudur. (Foto: Instagram/borobudurmeditation)

Dilansir dari Instagram MBMI Pusat, Festival Lampion 2023 akan dilaksanakan di Lapangan Marga Utama Candi Agung Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. 

Penerbangan lampion yang selalu menjadi atraksi utama setiap tahun perayaan Waisak yang bisa diikuti secara umum ini dibagi menjadi dua sesi, yaitu:

Sesi 1: Mulai pukul 17.30 hingga 19.00 WIB

Sesi 2: Mulai pukul 20.00 hingga 21.30 WIB

Tidak hanya bisa dihadiri oleh umat Buddha, masyarakat umum pun bisa turut hadir dalam pelepasan lampion yang sebelumnya sempat terhenti karena pandemi Covid 19. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB