Berita , Olahraga

Inilah Daftar Perusahaan yang Bermitra Dengan PSSI, Freeport Hingga Sinar Mas Dukung Kemajuan Sepak Bola Indonesia

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Perusahaan yang Bermitra Dengan PSSI
Partner Summit, acara menjalin kemitraan dengan perusahaan yang bermitra dengan PSSI. (Foto:twitter/pssi)

Keberadaan RCTI sebagai Broadcaster Resmi akan memperluas cakupan sepakbola Indonesia, membuatnya lebih menarik dan dapat diakses oleh semua kalangan.

5. PT Indofood Sukses Makmur, Tbk

PT Indofood Sukses Makmur menjadi salah satu perusahaan yang bermitra dengan PSSI dalam beberapa tahuun ke depan.

Kehadiran Indofood melalui Indomilk di Timnas mengukuhkan komitmen perusahaan ini untuk terus mendukung sepakbola nasional.

Sebelumnya, Indofood telah mendukung beberapa klub sepakbola Indonesia maupun kegiatan sepakbola nasional.

6. Mitra Keluarga Group

Mitra Orphys Sports Clinic by Mitra Keluarga akan berperan sebagai mitra medis resmi PSSI selama lima tahun ke depan.

Keberadaan Mitra Orphys dalam sepakbola Indonesia akan menjadi aset berharga dalam mendukung kesehatan dan kesejahteraan para pemain sepakbola, termasuk Tim Nasional Sepak Bola Indonesia.

Erick Thohir juga menegaskan bahwa kehadiran Mitra Keluarga Group sebagai Official Medical Partner akan memberikan jaminan kesehatan yang optimal kepada para pemain dan staf timnas.

7. Indosat Ooredoo Hutchison

Indosat juga menjadi salah satu perusahaan yang bermitra dengan PSSI, untuk mendukung kemajuan sepak bola Inonesia.

Indosat menjadi sponsor resmi Tim Nasional Sepak Bola Indonesia selama satu tahun ke depan, sebagai bagian dari komitmen memberdayakan Indonesia dengan mendukung perkembangan sepak bola tanah air.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB