Berita , Olahraga

Jadwal Bulutangkis Asian Games 2022 Tim Putra, Berikut Formasi yang Turun Melawan Korsel

profile picture Jihan Rohadatul Aisy
Jihan Rohadatul Aisy
Jadwal Bulutangkis Asian Games 2022 Tim Putra, Berikut Formasi Tim yang Turun Melawan Korsel
Jadwal bulutangkis Asian Games 2022 tim beregu putra Jumat, 29 September pukul 16.00 WIB. (Foto: Hangzhou Asian Games Committee/Jiang Wenyao)

HARIANE – Jadwal bulutangkis Asian Games 2022 nomor beregu putra telah dirilis dengan daftar pemain yang turun di babak perempat final melawan Korea Selatan.

Pesta Olahraga Benua Asia yakni Asian Games 2022 telah berlangsung sejak 23 September hingga 8 Oktober 2023 di Kota Hangzhou, China yang menjadi tuan rumah setelah tertunda akibat pandemi Covid-19.

Ajang olahraga yang memperlombakan berbagai sektor, salah satunya sektor Badminton dimulai Kamis, 28 September 2023 dengan nomor beregu putra dan putri.

Dalam undian baik grup putra dan putri, Negara Indonesia mendapat keuntungan dengan langsung bertanding di perempat final.

Setelah pertandingan melawan China hari ini, Jumat, 29 September 2023, tim yang dipimpin oleh Gregoria Mariska Tunjung kalah telak dengan skor 3-0.

Hasil ini merupakan penurunan pasca Asian Games tahun 2018, tim beregu putri masih berhasil mendapatkan medali perunggu.

Para penggemar atau yang akrab disapa Badminton Lovers (BL) sangat mengharapkan tim beregu putra bisa meraih medali dalam ajang Asian Games 2022.

Indonesia akan menghadapi kontingen Korea Selatan setelah berhasil mengalahkan tim Malaysia dengan skor 3-1. 

Jadwal pertandingan perempat final tim beregu putra dimulai pada Jumat, 29 September 2023 pukul 16.00 WIB.

Berikut jadwal bulutangkis Asian Games 2022 quarter final tim regu putra

Jadwal Bulutangkis Asian Games 2022 Tim Putra, Berikut Formasi Tim yang Turun Melawan Korsel
Atlet tunggal putra Malaysia Lee Zii Jia berhasil dikalahkan oleh Jeon Hyeok Jin perwakilan Korsel. (Foto: BWF)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Senin, 28 April 2025
Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Senin, 28 April 2025
Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025