Berita , Jatim

Jadwal Event Lamongan Agustus 2023, Ada Festival Gandrung Rajungan Hingga Dayung Perahu Tradisional

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Jadwal Event Lamongan Agustus 2023
Jadwal Event Lamongan Agustus 2023. (Foto:Youtube/ELHAChannel)

HARIANE - Jadwal event Lamongan Agustus 2023 berikut bisa dijadikan sebagai panduan dan referensi bagi masyarakat agar dapat mengetahui kegiatan di Lamongan.

Beberapa kegiatan dalam rangka menyambut HUT RI ke 78 hingga beberapa festival ada dalam jadwal kegiatan dan event Lamongan Agustus 2023.

Beberapa festival yang diadakan di bulan Agustus diantaranya festival Gandrung Rajungan dan festival Dayung Perahu Tradisional.

Jadwal Event Lamongan Agustus 2023

Festival Dayung Perahu Tradisional. (Foto:Youtube/Bonkla Lamongan)

Berbagai daerah di Indonesia saat ini sedang riuh menyambut HUT RI ke 78 dengan berbagai event dan kegiatan.

Begitu juga yang dilakukan di Kabupaten Lamongan Jawa timur, dimana berbagai kegiatan hingga festival di dilaksanakan untuk meramaikan suasana kemerdekaan RI yang ke 78.

Dilansir dari akun @lamongankab, kegiatan-kegiatan tersebut mulai dari yang berkaitan dengan persiapan upacara kemerdekaan, gerak jalan hingga festival.

Berikut jadwal event Lamongan di bulan Agustus 2023 yang dalam rangka menyambut HUT RI ke 78.

1. 15 Agustus 2023 

Agenda : Pengukuhan Paskibraka
Waktu : 19.00 WIB
Lokasi : Pendopo Lokatantra

2. 16 Agustus 2023

Agenda : Shalat Hajat dan Doa Bersama
Waktu :  18.30 WIB
Lokasi : Masjid Agung Lamongan

3. 17 Agustus 2023

Agenda :  Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi
Waktu : 08.00 WIB
Lokasi : Alun-alun Lamongan

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, di gelar Forum Keistimewaan DIY

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, di gelar Forum Keistimewaan DIY

Kamis, 14 November 2024 23:14 WIB
Kontiengan Kemah Pramuka Madrasah Nasional dari Kulon Progo Berpamitan pada Penjabat Bupati

Kontiengan Kemah Pramuka Madrasah Nasional dari Kulon Progo Berpamitan pada Penjabat Bupati

Kamis, 14 November 2024 23:08 WIB
Sepanjang Tahun 2024, Kasus Gondongan di Gunungkidul Melonjak Tujuh Kali Lipat

Sepanjang Tahun 2024, Kasus Gondongan di Gunungkidul Melonjak Tujuh Kali Lipat

Kamis, 14 November 2024 23:06 WIB
Perahu Nelayan Pencari Gurita Terbalik Setelah Dihantam Ombak, Satu Orang Meninggal Dunia

Perahu Nelayan Pencari Gurita Terbalik Setelah Dihantam Ombak, Satu Orang Meninggal Dunia

Kamis, 14 November 2024 19:59 WIB
Pemkot Yogya Gelar Seminar Anti Kekerasan Terhadap Perempuan, Ajak Masyarakat Berani Melaporkan Kejadian

Pemkot Yogya Gelar Seminar Anti Kekerasan Terhadap Perempuan, Ajak Masyarakat Berani Melaporkan Kejadian

Kamis, 14 November 2024 16:55 WIB
Pakai Teknologi Insenerator, TPST Modalan Diklaim Hanya Hasilkan 5 Persen Abu

Pakai Teknologi Insenerator, TPST Modalan Diklaim Hanya Hasilkan 5 Persen Abu

Kamis, 14 November 2024 15:19 WIB
Pemancing Yang Hilang di Pantai Jogan Ditemukan Meninggal Dunia

Pemancing Yang Hilang di Pantai Jogan Ditemukan Meninggal Dunia

Kamis, 14 November 2024 12:19 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 14 November 2024, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 14 November 2024, Naik atau Turun?

Kamis, 14 November 2024 09:16 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 14 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 14 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 14 November 2024 09:15 WIB
Pemkab Sleman Terbitkan Instruksi Bupati Pengendalian Miras di Lingkungan Pendidikan

Pemkab Sleman Terbitkan Instruksi Bupati Pengendalian Miras di Lingkungan Pendidikan

Rabu, 13 November 2024 22:23 WIB